Asam benzoat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
AlleborgoBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: ro:Acid benzoic
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 1:
Asam benzoat adalah bahan pengawet yang sering dipakai dalam pembuatan makanan. Penggunaan bahan pengawet ini cukup banyak mendominasi produk makanan dan minuman untuk mempertahankan bahan pangan dari serangan [[mikroba]] pembusuk seperti [[bakteri]] dan [[jamur]], dengan cara mencegah atau menghentikan proses pembusukan.
 
Lalu bagaimana efek bahan pengawet tersebut bagi tubuh kita ? "Asal dipakai sesuai dengan dosis maksimal yang telah diatur, kita tak perlu khawatir karena tubuh kita memiliki sistem [[detoksifikasi ]]benzoat yang sangat efektif. Benzoat akan terbuang hingga 95 persen lewat [[urin]]".