Slash: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Slash
Borgx (bicara | kontrib)
k Suntingan 87.79.3.248 (Pembicaraan) dikembalikan ke versi terakhir oleh Andri.h
Baris 1:
[[Berkas:SaulHudson.jpg|right|thumb|Slash]]
'''Saul Hudson''' (lahir [[23 Juli]] [[1965]]; umur {{umur|1965|7|23}} tahun) atau lebih dikenal dengan nama julukan '''Slash''' adalah mantan [[gitaris]] dari grup band [[Guns N' Roses]]. Slash keluar dari Guns N' Roses dikarenakan dia berseteru dengan sang [[vokalis]] Guns N' Roses, [[Axl Rose]]. Setelah keluar dari [[band]], ia membentuk grup band [[Velvet Revolver]].
 
'''Slash''' lahir di [[Hampstead]]([[London]]) pada 23 Juli 1965 dengan nama asli '''Saul Hudson''' dari ayah (berkulit putih) yang berasal [[Inggris]] dan ibu (berkulit hitam) berkwarganegaraan [[Amerika]], '''Slash''' pindah ke [[Los Angeles]] saat umurnya baru 11 tahun. Pada awalnya Slash adalah seorang pemain [[BMX Motocross]] bahkan ia sempat mendapat penghargaan dan hadiah uang dari olahraga ini, pada saat umurnya memasuki 15 tahun Slash memperoleh [[gitar]] pertamanya dari neneknya. Akhirnya ia memutuskan untuk berhenti menjadi [[motorcrosser]] dan mulai belajar bermain gitar. Slash menghabiskan 12 jam per-hari hanya untuk belajar bermain gitar dengan cara banyak menyimak lagu-lagu [[Aerosmith]], [[Jimi Hendrix]], [[Led Zeppelin]], [[Eric Clapton]] dan [[Rolling Stone]]. Sangking parahnya ia menekuni hobi barunya itu sampai-sampai ia harus dikeluarkan dari sekolah. Demi mewujudkan kecintaannya pada [[musik]], Slash membentuk band yang bernama [[Hollywood Rose]]. Pada awal tahun 1985, Slash bertemu [[Axl Rose]] [[Vocalist]] dari grup band [[L.A Guns]] didalam sebuah kontes musik, karena saling ketertarikan dengan kemampuan bermusik masing-masing, lalu mereka sepakat untuk bergabung menjadi satu. Disinilah awal mula nama '''Guns N' Roses''' terbentuk antara perpaduan 2 nama grup band '''L.A Guns''' dan '''Hollywood Rose'''. Akan tapi belum lama setelah [[Guns N' Roses]] terbentuk, band itu ditinggal gitaris utama mereka [[Tracii Guns]] yang mengundurkan diri. Karena posisi '''lead guitar'''nya masih kosong, kemudian '''Slash''' ditunjuk oleh teman-temannya untuk mengisi posisi itu. Dengan formasi baru inilah nama Slash dan Guns N' Roses langsung meroket cepat bak [[roket]]. Slash juga menjadi ikon band bersama sang vokalis dan juga sang pencipta lagu '''Axl Rose'''. Tapi sayang, selain band yang paling cepat bersinar '''Guns N' Roses''' juga [[band]] yang paling cepat meredup.
Ada suatu kejadian saat '''Slash''' sempat membuat heboh publik saat ia bersama [[Duff Mc Kagan]] ([[bassist]] [[Guns N' Roses]]) maju ke pentas untuk menerima penghargaan [[American Music Awards]] dalam keadaan mabuk berat serta bersumpah serapah didepan [[kamera]] dengan kondisi setengah sadar. Pada tahun 1995 '''Slash''' berselisih faham dengan '''Axl Rose''', [[gitaris]] yang kental dengan '''nuansa blues'''nya ini tidak setuju dengan rencana sang vokalis yang ingin merubah gaya musik [[Guns N' Roses]] menjadi musik [[techno]]. Lalu Slash akhirnya memilih keluar dari [[band]] yang membesarkan namanya itu dan memutuskan untuk membuat band sendiri yang diberi nama [[Slash's Snakepit]]. Di band barunya itu '''Slash''' berhasil merelesaikan 2 album (tahun 1995 dan 2000), namun hasil penjualan kasetnya jauh dari laku dan tidak selaku saat ia masih di '''Guns N' Roses''' dulu, sehingga Slash membubarkan bandnya itu. Pada tahun 2002 '''Slash''' mengajak 2 temannya yang juga mantan personil [[Guns N' Roses]] ([[Duff Mc Kagan]] dan [[Matt Sorum]]) ditambah 2 anggota baru untuk membuat [[band]] '''hard-rock''' yang diberi nama [[Velvet Revolver]].
 
{{musikus-stub}}
Baris 9 ⟶ 7:
[[Kategori:Kelahiran 1965]]
[[Kategori:Pemusik Amerika Serikat]]
 
[[bs:Slash]]
[[bg:Слаш]]
[[cs:Slash]]
[[da:Slash (musiker)]]
[[de:Slash (Musiker)]]
[[dv:ސްލޭޝް (ގިޓާ ކުޅުން ތެރިޔާ)]]
[[en:Slash (musician)]]
[[es:Slash (guitarrista)]]
[[fa:اسلش]]
[[fr:Slash (guitariste)]]
[[gl:Slash]]
[[hr:Slash]]
[[it:Slash]]
[[he:סלאש]]
[[la:Slash]]
[[lb:Saul Hudson]]
[[lt:Saul Hudson]]
[[hu:Slash]]
[[nl:Slash (artiest)]]
[[ja:スラッシュ (ミュージシャン)]]
[[no:Slash]]
[[pl:Slash]]
[[pt:Slash]]
[[ru:Слэш (музыкант)]]
[[simple:Slash (musician)]]
[[sk:Slash]]
[[sl:Slash (glasbenik)]]
[[fi:Slash (kitaristi)]]
[[sv:Slash]]
[[tr:Saul Hudson]]
[[zh:史萊許]]