Marshall Green: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k Referensi: minor cosmetic change
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Suharto-marshall-green-1967.jpg|right|thumb|Marshall Green bertemu dengan [[Suharto]] pada tahun [[1967]]]]
'''Marshall Green''' (1916–1998) adalah seorang [[diplomat]] [[Amerika Serikat]] yang memfokuskan kariernya di [[Asia Timur]]. Green adalah diplomat senior Amerika Serikat di [[Korea Selatan]] pada [[Revolusi April]] tahun 1960, dan merupakan [[Duta besar Amerika Serikat untuk Indonesia]] pada masa [[Peralihan ke Orde Baru]]. Sejak tahun 1969 sampai 1973, dia menjabat sebagai [[Asisten Sekretaris Amerika Serikat Untuk Urusan Asia Timur dan Pasifik]], dan ketika itu dia mendampingi [[Presiden Amerika Serikat]] [[Richard Nixon]] dalam [[Kunjungan Nixon ke ChinaTiongkok 1972]].
 
'''Marshall Green''' menyampaikan hasil kunjungan yang berupa komunike Amerika Serikat - Republik Rakyat ChinaTiongkok kepada [[Presiden Indonesia]] [[Soeharto]] yang didampingi [[Adam Malik]] dan [[Sudharmono]] pada tanggal [[11 Maret]] [[1972]] di Jl. Cendana.