Kompi Penjinakan Bahan Peledak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox military unit
|unit_name= Kompi Zeni Penjinak Bahan Peledak<br>(Kizi Jihandak)
|image=[[Berkas:ZeniLogo ADKizijihandak.png|200 px200px]]
|caption=Lambang ZeniKizi TNI-ADJihandak Ditziad
|country={{flag|Indonesia}}
|dates= 1986–sekarang
|branch=[[TNI Angkatan Darat]]
|type=[[Zeni]]Satuan Bantuan tempur
|role=
|size=
|command_structure=[[Direktorat Zeni Angkatan Darat|Ditziad]]
|current_commander=[[Kapten]] CZICzi. Imfan Ibrahim, S.Sos
|garrison = Jalan Raya Lenteng Agung, [[Jagakarsa]], [[Jakarta Selatan]]
|nickname=Kizi Jihandak
|patron=
|motto='' "Sura Dharma Santika"''
|website = {{URL|http://ditziad.mil.id/|www.ditziad.mil.id}}
}}
'''Kompi Zeni Penjinak Bahan Peledak [[Direktorat Zeni Angkatan Darat|Ditzi TNI-AD]]''' disingkat '''KompiziKizi Jihandak Ditzi TNI-AD''' didirikanAdalah Kompi Berdiri Sendiri (BS) yang dibentuk Tahun 1986 terbentuk dengan dilatarbelakangi pertimbangan bahwa Satuan [[Zeni]] [[TNI-AD]] memiliki fungsi Destruksi dan Rintangan Ranjau dimana dalam Penjinakan Bahan Peledak. Kizijihandak berada dibawah kendali [[Direktorat Zeni Angkatan Darat]] dan bermarkas Jl. Raya Lenteng Agung, [[Jagakarsa]], [[Jakarta Selatan]].

==Sejarah==
Kizijihandat Ditziad Didirikan pada tanggal [[22 April]] [[1986]]. terbentuk dengan dilatarbelakangi pertimbangan bahwa Satuan [[Zeni]] [[TNI AD]] memiliki fungsi Destruksi dan Rintangan [[Ranjau]] di mana dalam Penjinakan Bahan Peledak aplikasinya adalah berbanding terbalik dengan kedua fungsi tersebut maka Fungsi Jihandak menjadi Fungsi Zeni TNI AD. Dengan dasar tersebut pada tanggal [[22 April]] [[1986]] Direktur Zeni Angkatan Darat meresmikan berdirinya Kompi Zeni Penjinak Bahan Peledak dengan personel yang pada awalnya direkrut dari beberapa satuan diantaranya Maditziad, Batalyon Zikon 11, Zikon 13 dan Zikon 14 Menzikon, dan berkedudukan di [[Direktorat Zeni Angkatan Darat|Ditzi TNI-AD]], [[Jakarta]] yang dipimpin oleh Kapten Czi Puguh Santoso sebagai Komandan Kompi Pertama. Dengan asumsi yang didasarkan pada Fungsi Destruksi Dan Rintangan Ranjau maka Penjinakan Bahan Peledak / EOD ( Explosive Ordance Disposal ) digolongkan dalam dua kategori penanganan yaitu:
# Penanganan Ancaman yang menggunakan bahan peledak rakitan Improvise Explosive Device ( IED )
# Penanganan bahan peledak yang menggunakan bahan peledak standard serta sistem penyala standard atau pabrikan ( UXO / Unexploded Ordnance ) yang mana kegiatan itu kita kenal dengan Bomb Disposal ( BD ).<ref>[http://kizijihandak-sds.blogspot.com/ "Tentang Kizi Jihandak"] ''website kizijihandak-sds.blogspot.com''</ref>