Dinasti Giray: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: minor cosmetic change
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{Royal house
|surname = Dinasti Giray
|coat of arms = [[FileBerkas:Gerae-tamga.png|200px]]
|country = [[Kekhanan Krimea]]
| parent house = [[Borjigin|Dinasti Borjigin]]
Baris 27:
|publisher = Universiti Kebangsaan Malaysia
|year = 1986
|id = ISBN 9679420337967-942-033-7, 9789679420333
}}</ref>
 
== Pendiri awal ==
Hajji Giray lahir di [[Trakai|Troki]] (kini kota di [[Ukraina]]),<ref name="Yahaya"/> adalah keturunan dari [[Toqa Temur]], yaitu salah seorang anak dari [[Jochi]], yaitu anak sulung dari [[Jenghis Khan]]. Nama ''Giray'' kemungkinan berasal dari kata ''Kerey'', yaitu salah satu suku Mongol yang tergabung dalam Kekhanan [[Gerombolan Emas|Horde Keemasan]], yang mendukung para penguasa Giray ini. Gelarnya yang tercetak di mata uang adalah ''Al-Sultan Hajji Kerey b. Giyath ad-Din Khan''.<ref name="Yahaya"/>
 
== Perkembangan ==
Kekhanan Giray kemudian berkembang menjadi kekuatan yang cukup diperhitungkan di wilayah tersebut. Pada abad ke-16, kekuasaan mereka meluas sejak dari [[Qazan]] hingga wilayah [[Don-Kuban]] di selatan [[Ukraina]]. Pusat pemerintahan berada di Baghche Saray (saat ini adalah [[Simferopol]]).
 
Letak kekhanan ini strategis dan merupakan negara penyangga netral; antara Horde Keemasan, [[Kekaisaran Rusia]], dan [[Persemakmuran Polandia-Lituania|Kerajaan Polandia]] di utara, dengan Kesultanan [[Utsmaniyah]] di selatan. Khan-khan Giray mengklaim sebagai penerus Horde Keemasan yang berakhir pada tahun 1502, serta kerap bersekutu dengan [[Kesultanan Utsmaniyah|Utsmaniyah]] dalam menghadapi ekspansionisme [[Kekaisaran Rusia|Rusia]].
 
== Kejatuhan ==
[[Tsarina Katerina Agung]] dari Rusia berhasil menaklukan kekhanan ini pada tahun 1783, yang mana khan-khan Giray tidak berhasil mendapatkan bantuan yang cukup dari Utsmaniyah yang keadaannya saat itu telah melemah. Pasukan Katerina menduduki Krimea, dan beberapa keturunan penguasa Giray terakhir dipindahkan ke [[Bessarabia]] dan selanjutnya memimpin keturunan [[Tatar]] di sana.