Kabupaten Gayo Lues: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Walad Hidayat (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 32:
 
Pada mulanya [[Dataran tinggi Gayo|daerah Gayo]] dan Alas membentuk pemerintahan sendiri terpisah dari Kabupaten [[Aceh Tengah]], maka terbentuklah Kabupaten Aceh Tenggara (UU No. 4/1974) namun karena kesulitan transportasi daerah Gayo ingin membentuk kabupaten tersendiri maka terbentuklah Kabupaten Gayo Lues (UU No. 4/2002) dengan ibukota Blangkejeren dan Penjabat Bupati ditetapkan Ir. Muhammad Ali Kasim, M.M.
 
==Batas Wilayah==
Kabupaten Gayo Lues Memiliki Batas Wilayah Yaitu Sebagai Berikut :
 
{{batas_USBT
|utara=[[Kabupaten Aceh Tengah]]
|selatan=[[Kabupaten Aceh Tenggara]]
|barat=[[Kabupaten Aceh Selatan]]
|timur=[[Kabupaten Aceh Tamiang]]}}
 
== Geografi ==