Metro Baku: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Clean up, replaced: dekrit → dekret, added orphan tag using AWB
Baris 1:
{{Orphan|date=Oktober 2016}}
 
{{Infobox Public transit
|name = Baku Metro<br />Bakı Metropoliteni
Baris 23 ⟶ 25:
Pada masa dekade akhir dari [[Kekaisaran Rusia]], kota pelabuhan Baku, menjadi sebuah kota metropolis setelah penemuan ladang [[Minyak mentah]] di [[Laut Kaspia]]. Pada tahun [[1930an]], kota ini menjadi ibu kota dari [[Azerbaijan SSR]] dak kota terbesar di [[Transkaukasia]] Soviet. Rencana pertama untuk sebuah sistem angkutan cepat dkemukakan pada tahun 1930an setelah adopsi rencana umum baru untuk pengembangan kota.
 
Berhasil bertahan pada [[Perang Dunia II]] tanpa jatuh ke tangan Jerman, dan kemudian menjadi hub stategis di wilayah Kaukasus, populasi meningkat melebhi batasa satu juta orang, batasan minimak di Uni Soviet yang memungkinkan pembangunan sistem metro. Tahun [[1947]] Kabinet Soviet mengeluarkan dekritdekret yang mengizinkan pembangunan, yang dimulai pada tahun [[1951]]. Pada [[6 November]] [[1967]], Baku Metro menjadi sistem angkuan cepat kelima di Uni Soviet dengan jalur pertama sepanjang 6,5&nbsp;km bersama dengan depo perawatan, untuk menghormati perayaan kelima belas dari [[Revolusi Oktober]].
 
Karena tampilan kota yang unik, Baku Metro tidak menggunakan model segitiga yang umum di Soviet, dan lebih memilih menggunakan dua jalur elips yang salingbersilangan di pusat kota - [[Terminal Kereta Api Baku]]. Satu jalur berjalan dari bagian barat daya kota, kemudian mengitari wilayah permukiman di bagian utara menuju timur laut, dan kemudian mengarah ke tenggara dan berakhir di bagian selatan kota. Bagian ini diresmikan dalam tiga tahap: Ulduz ([[1970]]), Neftçilər ([[1972]]) dengan diikuti Ahmedli tahun [[1989]] dan Hazi Aslanov tahun [[2002]] menyelesaikan lingkar pertama. Sebagai tambahan tahun [[1979]] sebuah cabang dibuka menuju stasiun yang ada di depo perawatan, Bakmil.