Thomas Sydenham: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
+img
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{terjemah|date=2010}}
[[FileBerkas:Opera medica V00009 00000006.tif|thumb|''Opera medica'']]
'''Thomas Sydenham''' (1624-1689) adalah seorang [[dokter]] dari [[Inggris]]. Ketika terjadi [[Perang Sipil]] di Inggris, Syndenham berpihak kepada [[Parlemen]]. Ketika perang usai, ia meneruskan studi medisnya di [[0xford]]. Namanya terkenal sebagai ahli [[medis]] Inggris dan mendapat julukan "Hipokrates dari Inggris".