Cubana de Aviacion: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k re-categorisation using AWB |
k Robot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 29:
== Sejarah ==
Maskapai ini didirikan pada tanggal 8 Oktober 1929.
[[Berkas:Cubana TU-204.jpg|thumb|Sebuah Cubana [[Tupolev Tu-204|Tupolev Tu-204E]] dengan ''livery'' terbaru]]
Setelah [[Revolusi Kuba]], pemerintah revolusioner memutuskan menasionalisasikan maskapai ini, menjadikan maskapai ini seluruhnya dimiliki oleh pemerintah Kuba. Beberapa maskapai swasta yang masih ada di Kuba, seperti Aerovías Q , Cuba Aeropostal, dan Expreso Aéreo Interamericano digabungkan ke Cubana oleh pemerintah. Ketika Kuba mendapat sanksi embargo dari [[Amerika Serikat]] tahun 1962, setelah terjadinya [[Krisis Misil Kuba]] sekitar tahun 1961, membuat Cubana beralih ke [[Uni Soviet]] untuk membeli pesawat baru. Hampir semua pesawat Soviet pernah dioperasikan Cubana, seperti [[Ilyushin Il-14]], [[Ilyushin Il-18]], [[Ilyushin Il-62]], [[Ilyushin Il-76]], [[Antonov An-24]], dan [[Antonov An-24|An-26]], serta [[Tupolev Tu-154]], [[Yakovlev Yak-40]] dan [[Yakovlev Yak-42|Yak-42]].
[[Berkas:Cubana in SdC.JPG|thumb|right|Sebuah Cubana [[Yakovlev Yak-42|Yakovlev Yak-42D]] di [[Antonio Maceo Airport]], [[Kuba]]. (2007)]]
|