Frank Lampard: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Slovakia +Slowakia) |
k Bot: Penggantian teks otomatis (- tapi + tetapi) |
||
Baris 106:
Manchester City mengumumkan pada [[3 Agustus]] [[2014]] bahwa Lampard akan bergabung dengan klub pada kesepakatan pinjaman enam bulan yang berakhir pada bulan [[Januari 2015]].<ref>[http://www.bbc.co.uk/sport/0/football/28627707 BBC Sport - Frank Lampard: Man City boss confirms loan deal until January<!-- Bot generated title -->]</ref><ref>[http://www.mcfc.co.uk/News/Team-news/2014/August/Lampard-joins-City-on-loan Frank Lampard joins Manchester City on loan - Manchester City FC<!-- Bot generated title -->]</ref>
Dia melakukan debut pada tanggal [[13 September]] dalam hasil imbang 2-2 melawan Arsenal; ia menerima kartu kuning dan digantikan pada paruh waktu oleh [[Samir Nasri]].<ref>{{cite web|url=http://www.bbc.co.uk/sport/0/football/29090530|title=BBC Sport - Arsenal 2-2 Manchester City|author=Phil McNulty|work=BBC Sport|accessdate=13 September 2014}}</ref> Dia mencetak gol pertamanya bagi klub pada tanggal [[21 September]] dengan tendangan voli dari dalam kotak penalti, setelah hanya berada di lapangan selama tujuh menit sebagai pemain pengganti, untuk menyamakan kedudukan 1-1 melawan Chelsea, mantan klubnya yang dibela lebih dari satu dekade. Ini mengakhiri kemenangan beruntun yang sempurna Chelsea di musim ini,
Prestasi Lampard di Manchester City tidak terbendung. Saat ini hanya butuh satu gol saja, Lampard akan menyamai torehan legenda Arsenal, Thierry Henry. Ini suatu prestasi luar biasa, mengingat dia hanya seorang gelandang, bukan striker.<ref>[http://www.liga-inggris.com/didyouknow/index.php?id=1332 Satu Gol Lagi, Lampard Samai Rekor Henry], liga-inggris.com 1 Desember 2014
|