Flo Rida: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- tapi + tetapi)
Baris 26:
Sewaktu masih berusia 16 tahun, Flo Rida mengikuti kakak ipar yang menjadi ''hype man'' (vokal latar) bagi [[Luke Skyywalker]] dari [[2 Live Crew]]. Skyywalker melihat bakat terpendam Flo Rida, dan memintanya menjadi anggota magang bagi 2 Live Crew. Sambil magang, Flo Rida membentuk grup rap amatir, Groundhoggz bersama dua orang teman masa kecilnya.
 
Pada tahun [[2001]], Flo Rida diajak [[Fresh Kid Ice]] sebagai ''hype man'' baginya dalam tur ke [[Hawaii]]. Sebelum berangkat, ia sempat merekam pita demo yang menarik perhatian [[DeVante]], mantan anggota [[Jodeci]]. Devante memperkenalkan Flo Rida kepada tokoh-tokoh industri musik hip hop dan label mayor. Namun Flo Rida belum beruntung dan harus bekerja sambilan di luar bidang musik. Ia sempat kuliah di [[Universitas Las Vegas]] selama seminggu, dan kuliah di [[Universitas Barry]] selama dua bulan tapitetapi berhenti. Sekembalinya di Florida, karier bermusik kembali dilanjutkannya setelah ditelepon pihak label indie [[Poe Boy Entertainment]].<ref name="billboard"/>
 
Setelah Poe Boy Entertainment mengontraknya pada tahun [[2007]], Flo Rida mulai berkawan dengan ''rapper'' lain dari Florida, seperti [[Rick Ross (rapper)|Rick Ross]], [[Trina]], dan [[Trick Daddy]]. Sebelum ikut dalam album ''We the Best'', Flo Rida merilis singel promosi berjudul "[[Birthday (lagu Flo Rida)|Birthday]]" yang menampilkan Rick Ross. Singel "Low" yang menampilkan [[T-Pain]] menjadi lagu hit sekaligus lagu paling banyak diunduh dari toko web [[iTunes]] pada bulan November 2007,<ref>{{cite web |url=http://www.mtv.com/news/articles/1575462/20071130/west_kanye.jhtml |title=Kanye West, Will.I.Am On New Edition Of Michael Jackson's Thriller; Plus Britney Spears, Lindsay Lohan, 'High School Musical' & More, In For The Record |accessdate=24 Mei 2008|date=30 November 2007 |work=MTV News}}</ref><ref>{{cite web|title=Flo Rida Continues His Ride at #1 on iTunes With "Low"; Florida-Based Rapper Soars Into Top 10 on Hot 100; Debut Album, "Mail on Sunday," Expected February 2008 |publisher=Atlantic Records |date=29 November 2007|url=http://www.marketwire.com/mw/release.do?id=798083 |accessdate=24 Mei 2008}}</ref> dan berhasil mencapai urutan pertama [[Billboard Hot 100|''Billboard'' Hot 100]].<ref>{{cite news|title=Keys low still the "One" atop U.S. singles chart|url=http://www.reuters.com/article/musicNews/idUSN1318959720071213|publisher=Billboard/Reuters|date=13 Desember 2007|accessdate=24 Mei 2008}}</ref>