Skizofrenia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 107:
DSM-IV-TR mengandung lima subklasifikasi skizofrenia, meskipun para pengembang [[DSM-5]] merekomendasikan agar subklasifikasi ini dihilangkan dari klasifikasi yang baru:<ref>[[American Psychiatric Association]] DSM-5 Work Groups (2010)[http://www.dsm5.org/ProposedRevisions/Pages/SchizophreniaandOtherPsychoticDisorders.aspx Proposed Revisions –Schizophrenia and Other Psychotic Disorders]. Retrieved 17 February 2010.</ref><ref name=WHOICD/>
* Tipe paranoid: Terdapat waham atau halusinasi auditori, tetapi tidak ada gangguan pemikiran, perilaku yang tidak teratur, atau ketumpulan afektif. Waham yang ada merupakan waham menyiksa dan/atau waham kebesaran, tetapi sebagai tambahan, dapat juga hadir tema-tema lain seperti kecemburuan, religiusitas, atau [[somatisasi]]. (Kode DSM 295.3/kode ICD F20.0)
* [[Skizofrenia tidak teratur|Tipe tidak teratur]] : Diberi nama ''skizofrenia hebefrenik'' dalam ICD. Gangguan pemikiran dan ketumpulan afektif hadir secara bersamaan. (Kode DSM 295.1/kode ICD F20.1)
* [[Katatonia|Tipe katatonik]] : Subjek mungkin hampir tidak bisa bergerak atau menampakkan gerakan gelisah tanpa sebab. Gejala dapat termasuk stupor katatonik dan [[fleksibilitas lilin]]. (Kode DSM 295.2/kode ICD F20.2)
* Tipe tidak dibedakan: Gejala psikotik hadir tetapi kriteria untuk tipe paranoid, tidak teratur atau katatonik belum dipenuhi. (Kode DSM 295.9/kode ICD F20.3)