Batavia (kapal): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 121:
==Replika==
[[File:Holland Batavia at shipyard.jpg|thumb|Tampilan bagian buritan dari [[replika kapal]] ''Batavia'']]
Sebuah [[replika kapal|replika]] ''Batavia'' dikerjakan di ''Bataviawerf'' (Galangan Kapal Batavia) di [[Lelystad]], Belanda. Proyek ini dikerjakan sejak 1985 sampai dengan 7 April 1995, dan dilaksanakan sebagai sebuah proyek pemberdayaan pemuda diyang bawahdipimpin pimpinanoleh penggawa-[[Pembuatan kapal|penggawa-tukang kapal]] Willem Vos. Galangan kapal ini juga menjadi tempat rekonstruksi sebuah kapal lain dari abad ke-17. Berbeda dari ''Batavia'' yang adalah sebuah kapal dagang, [[Kapal bendera|Kapal Bendera]] Laksamana [[Michiel de Ruyter]], [[De Zeven Provinciën (1665)|''Zeven Provinciën'']], adalah sebuah [[ship of the line|kapal perang]].
 
Replika ''Batavia'' dikerjakan dengan menggunakan bahan-bahan baku tradisional, seperti [[ek]] dan [[hemp|rami ganja]], dan menggunakan peralatan dan metode dari zaman kapal aslinya dikerjakan. Rancangannya dibuat dengan mempelajari puing-puing kapal asli di Fremantle (dan kapal [[Vasa (kapal)|''Vasa'']] di Stockholm), juga sumber-sumber bersejarah, misalnya deskripsi-deskripsi bangunan abad ke-17 (orang belum membuat denah bangunan di masa itu), dan cetakan-cetakan serta lukisan-lukisan karya para seniman (yang umumnya melukis sesuai kenyataan di masa itu), dari kapal-kapal serupa.