Gustav Aulia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Menambahkan perjalanan karir
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 31:
Gustav menikmati masa kecilnya seperti kebanyakan anak desa lainnya. Ia, misalnya, selalu bermain layang-layang bersama teman-temannya. Gustav mengenyam pendidikan dasarnya di SD Sukaraja 2, Sumedang, Jawa Barat. Dia terasuk siswa yang biasa-biasa saja. Gustav tinggal bersama neneknya di Sumedang hingga duduk di kelas 5 SD. Ketika naik ke kelas 6, ia pindah ke Bogor karena ibunya sudah membeli sebuah rumah di situ. Di Bogor ini pula, ia hidup mandiri. Ia tak bisa bergantung pada orang lain. Ketika masih tinggal bersama neneknya, ia tak merasa sendirian.
 
Lulus SMA, Gustav ingin kuliah. Tapi tak punya uang. Ibunya sedang mengalami kesulitan. Ia lalu mencari beasiswa. Ia mengikuti ''try out'' itu dan lulus. Jurusan yang dipilihnya adalah Teknologi Informasi. Ketika ia duduk di tingkat 3, masa beasiswanya selesai. Saat ini ia mennjabat sebagai presenter ''Seputar Indonesia Sore''.
 
Beberapa bulan sebelum lulus dari kuliah, Gustav mencoba peruntungan dalam sebuah audisi Redaksi RCTI bersama ribuan pelamar. Setelah melalui sejumlah tahapan berat, gustav diterima sebagai reporter RCTI. Karir berlanjut selain menjadi jurnalis juga diangkat menjadi News Anchor RCTI. Dirinya berkembang semakin baik dan menjadi salah satu presenter berita terkenal di Indonesia. Gustav sempat menjadi produser program Seputar Indonesia Siang, Seputar Indonesia Sore dan Seputar Indonesia Spesial. Sejumlah liputan yang pernah ia lakoni adalah bencana gempa Padang, gempa Bengkulu, banjir bandang Aceh, erupsi Gunung Merapi, pesawat Garuda jatuh di Yogyakarta, Piala Dunia 2010 Afrika Selatan, ibadah Haji 2012, dll.
 
== Referensi ==