Galai: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 43:
===Zaman Helenistis dan kebangkitan Republik===
{{Utama|Kapal perang zaman Helenistis}}
[[File:D473-birème romaine-Liv2-ch10.png|thumb|Sebuah [[biremis]] [[Angkatan Laut Romawi]]
[[File:Mosaïque d'Ulysse et les sirènes.jpg|thumb|300px|[[Odisseus|Odiseus]] dan [[Siren]], [[mosaik]] Ulises di [[Museum Nasional Bardo]], [[Tunis]], Tunisia, abad ke-2 M.]]
Seiring bertambah besar dan rumitnya peradaban-peradaban di sekeliling Laut Tengah, baik angkatan laut mereka maupun galai-galai dalam angkatan laut itu juga bertambah besar. Rancangan dasar berupa dua atau tiga baris dayung masih tetap sama, tetapi jumlah pendayung ditambahkan pada masing-masing dayung. Alasan tepatnya tidak diketahui, tetapi diyakini disebabkan karena pertambahan jumlah pasukan serta penggunaan senjata-senjata jarak jauh yang lebih canggih di atas kapal-kapal, seperti [[katapel tempur]]. Besarnya kekuatan tempur angkatan laut juga menyulitkannya untuk mendapatkan cukup banyak pendayung mahir karena adanya penerapan sistem satu-orang-satu-dayung pada kapal-kapal [[trireme|triremis]] awal. Dengan penempatan lebih dari satu orang pada tiap dayung, satu pendayung tunggal dapat menjadi patokan gerakan untuk diikuti oleh yang lain, dengan demikian orang-orang yang tidak berpengalaman dapat pula dipekerjakan sebagai pendayung.<ref name="Morrison, Coates 2000 hal. 48-49">Morrison, Coates & Rankov (2000), hal. 48–49</ref>
|