Pembentukan termal vakum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
Baviena (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Vacuum forming machine.jpg|thumb|right|Mesin pembentukan termal vakum (Vacuum forming)]]
'''Pembentukan termal vakum''' adalah proses manufaktur di mana lembaran [[plastik]] yang sudah dipanaskan diisap ke dalam rongga cetakan ([[mold]]). Pengisapan dilakukan dengan cara membuat kondisi [[vakum]] (hampa udara) di dalam rongga cetakan. Pengisapan udara dilakukan melalui lubang-lubang kecil berdiameter 0,8 sentimeter <ref>{{cite book|last=Groover|first=Mikell P.|date=2007|title=Fundamentals of Modern Manufacturing-Material, Processes and Systems 3rd ed.|url=|location=Hoboken, USA|publisher=John Wiley & Sons.|page=293-294|isbn=978-0-471-74485-6|accessdate=2015-01-16 }}</ref> yang terdapat dalam rongga cetakan oleh sebuah pompa berkekuatan besar sehingga proses tersebut bisa dilakukan dengan cepat.
Proses termal vakum dipakai untuk membuat benda-benda berongga dalam ukuran besar seperti [[bathub]] dan dinding bagian dalam [[lemari es]].[[Berkas:Mesin vacuum forming.jpg|thumb|right|Mesin pembentukan termal vakum (Vacuum forming)]]
 
 
== Proses ==