Tugu Pensil Tanjungpinang: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Hapus semua referensi dari Kompasiana (user-generated content, bukan WP:ST). |
||
Baris 6:
|architect= Ir.Nizar Nasir
}}
'''Tugu Pensil''' adalah sebuah [[tugu]] yang dibuat sebagai simbol pemberantasan [[buta huruf]] dan penghargaan bagi [[Kepulauan Riau]] yang dapat membebaskan daerahnya dari buta huruf melalui program Pemberantasan Buta Huruf (PBH) pada tahun 1960-an. Tugu ini terletak di Jalan [[Haji Agus Salim]] dan disekitarnya diberi taman kota yang bernama Taman Tugu Pensil.<ref>http://haluankepri.com/tanjungpinang/45743-taman-tugu-pensil-tanjungpinang-tak-indah-lagi.html</ref>
Tugu ini dibangun agar warga [[Kepulauan Riau]] ikut serta dalam memberantas [[buta huruf]] dan juga agar mementingkan pendidikan untuk lebih membangun bangsa [[Indonesia]].
Baris 27:
==Referensi==
{{reflist}}
[[Kategori:Kepulauan Riau]]
|