Pinky Santa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PecintaKpop (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
 
Baris 23:
"'''Pinky Santa'''" adalah singel berbahasa Jepang keempat dari [[boy band]] asal [[Korea Selatan]] [[Boyfriend (grup musik)|Boyfriend]] dari album singel berbahasa Jepang keempat mereka yang bernama sama yang menampilkan aktor dan aktris Jepang [[Taishi Nakagawa]] dan Aoi Yoshikura sebagai model PV. Single ini adalah lagu asli dan dirilis secara fisik pada tanggal 20 November 2013.
 
== Latar belakang dan promosi ==
Pada tanggal 23 Oktober 2013, Boyfriend mengungkapkan pratinjau untuk lagu Natal mereka "Pinky Santa".<ref>{{cite web|url=http://www.allkpop.com/2012/04/boyfriend-to-make-japanese-debut-at-the-budokan-this-summer |title=Boyfriend releases short PV for Christmas song 'Pinky Santa'. |date=October 23, 2013|publisher=allkpop.com|accessdate=15 November 2013}}</ref>
 
== Daftar lagu ==
{{Track listing
| collapsed =
Baris 100:
}}
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{Boyfriend}}
 
[[Kategori:Singel tahun 2013]]
[[Kategori:Singel Boyfriend]]