Monster: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
correction
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 12:
 
== Konsep sosial ==
Pada zaman dahulu, monster pernah menjadi sebuah konsep sosial yang penting. Monster dipercaya tinggal di pulau-pulau yang liar dan belum terjamah. Monster juga identik dengan makhluk-makhluk berbentuk aneh dan baru dikenal pada zaman dahulu.
 
Hubungan antara monster dengan keterbatasan pengetahuan manusia menjadi sebuah konsep penting pada zaman [[Renaissance]] dan [[abad pencerahan]], sebagaimana masyarakat Eropa mulai menggunakan ilmu pengetahuan dan disiplin akademis yang lain untuk mencoba mengerti hal tersebut. Monster dilihat sebagai misteri dalam ilmu pengetahuan; sesuatu yang perlu dimengerti dan dipecahkan.
 
==== Agama dan mitologi ====
Baris 31:
==== Setengah dewa ====
Monster setengah dewa atau ''Demi God'' adalah monster yang dianggap memiliki kekuatan luar biasa sehingga ditakuti, dipuja dan dihormati sebagaimana layaknya dewa.
Contoh: [[Naga]] (di Tiongkok) dan [[Kali (dewi)|Kali]]
 
==== Setengah iblis ====
Baris 89:
[[Kategori:Makhluk mitologis]]
[[Kategori:Misteri]]
 
 
[[Kategori:Biologi perkembangan]]