Bando Amin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 37:
|website =
}}
'''Bando Amin''' ({{lahirmati|[[Muara Langkap, Bermani Ilir, Kepahiang|Muara Langkap]]|30|11|1951}}) adalah [[bupati]] perdana [[kabupatenKabupaten Kepahiang]] berdasarkan hasil [[Daftar pemilihan kepala daerah di Indonesia 2005|Pemilihan Kepala Daerah Langsung pada tahun 2005]] untuk periode [[7 Agustus]] [[2005]] hingga [[7 Agustus]] [[2010]] yang diraih bersama Abasri DJ selaku wakil bupatinya. Ia kembali memenangkan [[Daftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2010|Pemilihan Kepala Daerah Langsung pada tahun 2010]], sehingga melanjutkan jabatannya sebagai bupati kabupaten Kepahiang bersama [[Bambang Sugianto]] sebagai wakil bupati Kepahiang untuk periode [[7 Agustus]] [[2010]] hingga [[30 Agustus]] [[2015]].<ref>[http://berita-lampung.blogspot.com/2010/07/hasil-pilkada-kepahiang-pasangan-bando.html Pasangan Bando-Bambang Menang Mutlak]</ref>
 
== Profil ==
Baris 46:
Semasa tinggal di Jerman Barat, ia kerapkali terlibat diskusi dengan para pemuda Indonesia yang tergabung dalam [[organisasi]] Pemuda Pelajar Indonesia (PPI) Jerman. Mereka seringkali membahas masalah-masalah aktual serta kepedulian terhadap [[ekonomi]] dan kesejahteraan rakyat Indonesia, tanpa kecuali upaya peningkatan perekonomian di tanah kelahirannya provinsi Bengkulu.
 
Kembali ke Indonesia, kariernya di PT Krakatau Steel terus meningkat, sehingga pernah dipercaya di berbagai jabatan penting. Di sela kesibukannya, semangat menuntut ilmu tak pernah surut. Ia melanjutkan studi ke [[STIA Maulana Yusuf Banten]], hingga meraih gelar sarjana (S-1). Tak puas hanya sebagai [[sarjana]], pria ramah dan bersahaja ini meneruskan ke Program Magister Manajeman (S-2) di [[STIE-IPWI Jakarta]]. Pada [[22 Januari]] [[2014]], ia meraih gelar [[doktor]] (S-3) dari [[Universitas Padjadjaran]]. Ia juga mengelola [[Universitas Dehasen]] (1987-sekarang), serta pernah dipercaya sebagai anggota MPR RI (1999-2004). Bekal pendidikan, pengalaman dan pengetahuannya yang cukup luas itu, menjadi catatan khusus masyarakat di kabupatenKabupaten Kepahiang yang saat itu baru dimekarkandiresmikan sebagai kabupaten (pada tahun 2003). Ketika kabupatenKabupaten Kepahiang menggelar Pilkada langsung 2005, ia merasa "terpanggil" untuk memberikan sumbangsih tenaga dan pikirannya memajukan daerahnya. Kemudian ia menetapkan niatnya maju dalam bursa kandidat bupati kabupatenKabupaten Kepahiang.
 
Setelah dipercaya sebagai bupati, ia dengan sigap melakukan proses percepatan pembangunan. Ia juga melakukan studi banding sekaligus mengundang para [[investor]] ke Kepahiang. Tak heran, ia harus melakukan perjalan ke luar negeri seperti [[Malaysia]], [[Singapura]], [[Thailand]], [[Hongkong]], [[Mesir]], [[Perancis]], dan lain-lain.