Doha: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 36:
}} <!-- Infobox ends -->
[[Berkas:Modern Doha.jpg|thumb|right|200px|Kota Modern Doha]]
'''Doha''' ([[bahasa Arab]]: الدوحة;, '''Ad-Dawḥah''') adalah [[ibu kota]] [[Qatar]] atau ibu kota Negara-negara Arab yang terletak di [[Teluk Persia]]. Penduduknya berjumlah 339.847 jiwa (sensus [[2004]]). Koordinatnya adalah {{coor dm id|25|18|N|51|32|E}}. Di kota ini terdapat [[Bandara Internasional Doha]] dan industri-industri [[minyak|perminyakan]] dan [[perikanan]] yang besar.
 
Doha didirikan dengan nama '''Al-Bida''' pada tahun [[1850]]. Pada tahun 1883, rakyat Qatar di bawah pimpinan Sheikh Qassim, mengalahkan pasukan [[Kerajaan Ottoman]] dalam sebuah pertempuran di kota ini. Pada tahun [[1916]], Doha menjadi ibu kota protektorat Britania di Qatar. Pengeksporan minyak dari Doha dimulai pada tahun [[1949]]. Bangunan ''Government House'' yang kini dianggap sebagai lambang kota, dibuka pada tahun 1969. Saat Qatar merdeka pada tahun 1971, Doha tetap menjadi ibu kota.
 
Doha menjadi tuan rumah [[Asian Games 2006|''Asian Games'' ke-15]] pada Desember 2006.