Kaitenzushi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 14:
== Sejarah ==
[[Berkas:Fuse headquarter of Genroku Zushi.jpg|thumb|right|160px|Kaitenzushi yang pertama, restoran pusat Genroku sushi]]
Shiraishi Toshiaki yang membuka warung yang pengunjungnya makan sushi sambil berdiri mendapat gagasan untuk menggunakan ban berjalan untuk restoran sushi setelah melihat ban berjalan yang digunakan pabrik bir Asahi. Pesanan pengunjung yang terdiri dari beraneka ragam sushi diharapkan bisa dipenuhi dengan sistem ban berjalan, sekaligus dapat menekan biaya operasi sampai serendah-rendahnya.
 
Pada tahun [[1958]], Genrokuzushi yang merupakan restoran Kaitenzushi pertama di dunia dibuka di dekat stasiun Fuse milik [[Kintetsu]] yang terletak di kota Fuse (sekarang kota Higashi Osaka, [[Prefektur Osaka]]). Restoran Genrokuzushi memegang [[merek dagang]] untuk istilah {{nihongo|''mawaru''|廻る||berputar}} dan {{nihongo|''kaiten''|廻る||beredar}}, sehingga restoran sushi yang sejenis tidak dapat menggunakan istilah Kaitenzushi sampai tahun 1997.