Cheoyongmu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 91:
 
== Rekonstruksi dan warisan budaya ==
Saat [[Penjajahan Jepang atas Korea|Korea dijajah Jepang]] pada tahun 1910 dan berakhirnya [[Dinasti Joseon]], Tari Cheoyong dan berbagai bentuk [[kebudayaan Korea]] dilarang oleh pemerintah kolonial Jepang.<ref name="NRCIH"/> Pada tahun 1920, seorang penari istana bernama [[Yi Wang-jik]] (이왕직) menghidupkan tari ini kembali dalam sebuah pertunjukkan di [[Changdeokgung|Istana Changdeok]].<ref name="NRCIH"/>
 
Demi melestarikan tradisi tari ini, pada tanggal 8 Januari tahun 1971 [[Pemerintah Korea Selatan]] mendaftarkan Tari Cheoyong sebagai [[Warisan Budaya Nonbendawi Korea Selatan]] Nomor 39. <ref name="mapper">{{ko}}[http://www.mapper.co.kr/19147 중요무형문화재 제39호], ''mapper''. Diakses pada 15 April 2010.</ref> Saat ini tercatat beberapa orang yang berjasa mengajarkan tarian ini melalui ''Asosiasi Pelestarian Cheoyongmu'', yakni [[Kim Cheon-heung]] (김천흥, 1909-2007), [[Bong Hae-ryong]] (봉해룡, 1911-), [[Kim Ki-su]] (김기수, 1922-), [[Kim Tae-Seob]] (김태섭, 1922-), [[Kim Jung-seob]] (김중섭, 1940-), serta [[Kim Yong]] (김용, 1933-).<ref name="mapper"/> <ref name="essentour">{{ko}}[http://www.essentour.com/contents/15597.html 처용무], ''essentour''. Diakses pada 15 April 2010.</ref> Kim Cheon-heung yang merupakan salah seorang ''Aset Nasional Hidup'' Korea Selatan tutup usia pada tanggal 18 Agustus 2007 dalam usia 98 tahun. <ref>{{ko}}[http://anews.gs.icross.co.kr/anews/read.php?idx=683&cateid=04 중요무형문화재 명예보유자 김천흥 선생 별세], ''anews''. Diakses pada 17 April 2010.</ref> ''Asosiasi Pelestarian Cheoyongmu'' didirikan untuk memfokuskan perhatian pada aktivitas pengajaran dan promosi Tari Cheoyong bersama-sama dengan lembaga pendidikan seperti [[Korean National University of Cultural Heritage]], [[National Center for Korean Traditional Performing Arts]], [[Korean National University of Arts]], SMA-SMA serta berbagai institusi pendidikan lainnya di Korea.