Sakura (Arashi): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Vanny Zhang (bicara | kontrib) |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 20:
"'''Sakura'''" adalah single ke-45 boyband Jepang [[Arashi]]. Single ini dirilis pada tanggal 25 Februari 2015 oleh label rekaman mereka [[J Storm]]. Single ini dirilis dalam 2 edisi: satu edisi regular dan yang satunya adalah edisi terbatas. Edisi regular berisi 3 lagu yaitu lagu sisi-A "Sakura" dan 2 lagu sisi-B serta versi karaoke dari 3 lagu tersebut.<ref name="Edisi regular">{{cite web|url=http://www.cdjapan.co.jp/product/JACA-5453|title=Informasi Produk Sakura (Edisi regular)|language=Inggris|publisher=CD Japan|accessdate=27 Juni 2015}}</ref> Sedangkan edisi terbatas berisi lagu "Sakura" dan sebuah lagu sisi-B serta DVD dari [[Video musik]] "Sakura" dan buku kecil dengan 16 halaman yang berisi lirik lagu.<ref name="Edisi terbatas">{{cite web|url=http://www.cdjapan.co.jp/product/JACA-5451|title=Informasi Produk Sakura (Edisi terbatas)|language=Inggris|publisher=CD Japan|accessdate=27 Juni 2015}}</ref>
== Informasi single ==
"Sakura" digunakan sebagai lagu tema drama ''[[Ouroboros (drama)|Ouroboros ~Kono Ai Koso, Seigi]]'' yang dibintangi oleh [[Ikuta Toma]] dan [[Shun Oguri]].<ref name="Sakura">{{cite web|url=http://www.johnnys-net.jp/page?id=discoPopup&dataId=2776&target=popup1&lang=en_us|title=Informasi Single Arashi "Sakura"|language=Inggris|publisher=Johnny's net|accessdate=27 Juni 2015}}</ref> Single ini dirilis dalam 2 edisi yaitu edisi regular yang berisi versi karaoke dari seluruh lagu dan edisi terbatas yang berisi sebuah buku kecil dan sebuah DVD yang berisi MV dari "Sakura".
== Daftar trek ==
{{Track listing
| collapsed = no
Baris 94:
}}
== Hasil dalam tangga lagu ==
"Sakura" berhasil menempati tempat pertama tangga lagu ''[[Oricon]]'' di minggu pertamanya dirilis dengan penjualan mencapai 465.381 copy.<ref name="week">{{cite web|url=http://www.oricon.co.jp/rank/js/w/2015-03-09/|title=Hasil Tangga Lagu Oricon Mingguan tanggal 9 Maret 2015|language=Jepang|publisher=Oricon|date=9 Maret 2015|accessdate=27 Juni 2015}}</ref> Di akhir tahun 2015, berdasarkan tangga lagu ''Oricon'' tahunan, single ini berhasil menjadi single terlaris di Jepang ke-11 dengan penjualan akhir mencapai 521.067 copy.<ref name="year">{{cite web|url= http://www.oricon.co.jp/special/48546/2/|title= 2015年 年間音楽ランキングを発表! |language=Jepang|accessdate=23 Desember 2015|publisher=''Oricon''}}</ref>
Single ini juga disertifikasi Double Platinum oleh [[Recording Industry Association of Japan|RIAJ]] dengan pelayaran lebih dari 500.000 copy.<ref name="doubleplatinum">{{cite web|title=ゴールド等認定作品一覧 2015年02月|url=http://www.riaj.or.jp/data/others/gold/201502.html|language=Jepang|publisher=[[RIAJ]]|accessdate=23 Desember 2015}}</ref>
== Tangga lagu dan sertifikasi ==
=== Tangga lagu ===
{| class="wikitable sortable"
! Tangga lagu (2015)
Baris 119:
|}
=== Sertifikasi ===
{| class="wikitable sortable"
! Negara
Baris 132:
|}
== Referensi ==
{{reflist}}
== Pranala luar ==
* [http://www.oricon.co.jp/prof/253626/products/1115475/1/ Informasi Produk Sakura dalam Oricon (Edisi Regular)]
* [http://www.oricon.co.jp/prof/253626/products/1115470/1/ Informasi Produk Sakura dalam Oricon (Edisi Terbatas)]
|