Ratnasaṁbhava: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 21:
| succeeded_by =
}}
'''Ratnasambhava''' adalah satu dari [[Lima Buddha Kebijaksanaan]] (atau "Five Dhyani Buddhas" ; "Five Meditation Buddhas") menurut mazhab [[Vajrayana]] atau Buddhisme [[Tantra]].
 
[[Mandala]] dan mantra Ratnasambhava memusatkan pada pengembangan equaminitas dan equalitas, dan dalam pemikiran Buddish [[Wajrayana|Vajrayana]] dihubungkan dengan upaya menghancurkan keserakahan dan kesombongan. Pendampingnya adalah Lochana dan tempat berpijaknya adalah seekor kuda atau sepasang singa. Manifestasi kemurkaannya adalah [[Gundari]]. Sering disertakan sebagai pengiring dalam [[dharmapāla]] [[Jambhala]]