David and Bathsheba (film): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Igho (bicara | kontrib)
baru
 
Igho (bicara | kontrib)
Baris 21:
 
== Produksi ==
Sementara Twentieth Century-Fox Film Corp. memiliki hak siar atas buku terbitan 1943 berjudul ''David'' karya [[Duff Cooper]], film ini justru tidak berbasis pada buku tersebut. Zanuck juga memiliki hak siar naskah drama 1947 yang dipentaskan di Teater [[Broadway]] berjudul "Bathsheba". Melihat kesksesan dari karya [[Cecil B. DeMille|C. B. DeMille]], ''[[Samson and Delilah (1949 film)|Samson and Delilah]]'', Zanuck menunjuk Philip Dunne untuk menuliskan skenario film dengan mengangkat cerita tentang Raja Daud. Dunne memahami, ini merupakan model skenario modern yang menggali kekuasaan mutlak yang korup. Film ini tidak terasa tanpa menampilkan peperangan epik dan panorama seperti yang sering diperlihatkan dalam film-film [[Alkitab]].
 
Zanuck memasukkan bintang yang masih terikat kontrak dengan 20th Century-Fox. Proses produksi film ini dimulai pada tanggal 24 November 1950 dan selesai pada bulan Januari 1951 (dengan beberapa tambahan materi pengambilan gambar pada bulan Februari 1951). Film ini diputar di [[New York]] pada 14 Agustus 1951 kemudian di [[Los Angeles]] pada 30 Agustus, sebelum dirilis secara serentak pada bulan September 1951.<ref>{{cite web|url=http://www.afi.com/members/catalog/DetailView.aspx?s=&Movie=50071|title=David and Bathsheba|last=|first=|authorlink=|year=|publisher=|pages=|format=|coauthors=|work=|accessdate=2006-04-27}}