Pencangkokan (pertanian): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 114.79.12.208 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Addbot
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
Dalam [[pertanian]], '''pencangkokan''' adalah suatu cara [[perbanyakan vegetatif]] tanaman dengan membiarkan suatu bagian tanaman menumbuhkan akar sewaktu bagian tersebut masih tersambung dengan tanaman induk. Dalam pengertian teknis di [[Indonesia]], pencangkokan di literatur bahasa Inggris sebagai '''''air layering'''''. Jenis ''layering'' lain dikenal di Indonesia sebagai [[perundukan]] (''ground layering'').
 
Pada pencangkokan (dikenal juga sebagai ''marcotting''), suatu bagian batang (biasanya adalah cabang) dikerat kulitnya hingga terlihat kayu. Bagian yang terbuka ini lalu dibungkus dengan bahan yang dapat menyimpan air dan kemudian dibebat dengan bahan kedap air, seperti plastik. [[Hormon tumbuhan]] perangsang perakaran kadang-kadang diberikan. Setelah beberapa minggu biasanya akar telah cukup banyak terbentuk dan anakan ini dipisahkan dari pohon induk.<!--
 
== 1. Keuntungan mencangkok ==
* Tanaman yang kita tanam tersebut akan cepat tumbuh akarnya
* Pohon lebih cepat berbuah jika dibandingkan dengan menanam menggunakan biji
* Apabila kita menanam pohon hasil cangkokan maka bisa di pastikan tingkat keberhasilan sangat tinggi ini karena pohon sudah ada akarnya maka akar pohon akan bisa menyerap humus yang ada di dalam tanah.
 
== 2. Kerugian mencangkok ==
* Batang tanaman mudah tumbang karena berakar serabut
* Pada musim kemarau panjang tanaman tidak tahan kering
* Dalam satu pohon induk kita hanya bisa mencangkok beberapa batang saja sehingga perbanyakan tanaman dalam jumlah besar tidak dilakukan dengan cara ini<!--
'''Layering''' is a means of [[plant propagation]] in which a portion of an aerial [[Plant stem|stem]] grow [[root]]s while still attached to the parent plant and then detaches as an independent plant. Layering has evolved as a common means of vegetative propagation of numerous species in natural environments. Layering is also utilised by horticulturists to propagate desirable plants.