GitLab: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambahkan tautan situs GitLab |
kTidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 11:
Pada bulan Juli 2013,<ref>{{cite web|url=https://about.gitlab.com/2013/07/22/announcing-gitlab-enterprise-edition/|title=GitLab - Announcing GitLab 6.0 Enterprise Edition|work=gitlab.com}}</ref> produk GitLab dibagi menjadi:
* GitLab CE: Community Edition
* GitLab EE: Enterprise Edition <br>Pada saat itu, lisensi GitLab CE dan GitLab EE tetap sebagai perangkat lunak bebas dan bersumber terbuka didistribusikan di bawah
Pada bulan Februari 2014, GitLab mengumumkan<ref>{{cite web|url=https://about.gitlab.com/2014/02/11/gitlab-ee-license-change/|title=GitLab - GitLab Enterprise Edition license change|work=gitlab.com}}</ref> untuk mengadopsi model bisnis dari [[open core]]. GitLab EE diatur di bawah lisensi hak paten, dan berisi fitur yang tidak hadir dalam versi CE.<ref>{{cite web|url=https://about.gitlab.com/features/#compare|title=GitLab - Features|work=gitlab.com}}</ref>
Baris 18:
Pada bulan September 2015, GitLab mendapatkan 4 juta dollar di [[pendanaan Seri A]] dari [[Khosla Ventures]].<ref>{{Cite web|url=https://techcrunch.com/2015/09/17/gitlab-raises-4m-series-a-round-from-khosla-ventures-for-its-open-source-collaboration-platform|title=GitLab Raises $4M Series A Round From Khosla Ventures|website=TechCrunch|accessdate=17 Dec 2016}}</ref>
Pada bulan Juli 2016, CEO GitLab dikonfirmasi sebagai seorang figur
Pada bulan September 2016, GitLab mendapatkan 20 juta dollar di [[pendanaan Seri B]] dari [[August Capital]] dan yang lainnya.<ref>{{Cite web|url=http://social.techcrunch.com/2016/09/13/gitlab-secures-20-million-series-b/|title=GitLab secures $20 million Series B|last=Miller|first=Ron|website=TechCrunch|access-date=3 Nov 2016}}</ref>
Baris 24:
Pada bulan Januari 2017, Database administrator GitLab secara tidak sengaja menghapus database produksi. Data selama 6 jam seperti masalah dan permintaan penggabungan data menjadi hilang.<ref>{{Cite web|url=https://about.gitlab.com/2017/02/01/gitlab-dot-com-database-incident|title=GitLab.com Database Incident|access-date=1 Feb 2017}}</ref>
Pada tanggal 15 Maret 2017, GitLab mengumumkan mengakuisisi [[Gitter]]. Termasuk dalam pengumuman tersebut, GitLab bermaksud menyatakan bahwa Gitter akan terus sebagai proyek mandiri. Selain itu, GitLab mengumumkan bahwa kode sumber
== References ==
|