Evolusi Jangka Panjang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LTE di Indonesia: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 47:
* SVLTE (Simultaneous Voice and LTE): Pada pendekatan ini ponsel bekerja sebagai LTE dan circuit switching secara bersamaan. Kekurangan pada pendekatan ini adalah ponsel cenderung memiliki harga mahal dan menggunakan konsumsi tenaga yang tinggi.
* VoLTE (Voice over LTE): Pendekatan ini berbasis pada IP multimedia subsistem, yang bertujuan menyokong akses telepon dan multimedia melalui terminal nirkabel.
* SRVCC (Single Radio Voice Call Continuity) : Pendekatan ini mengambil kelebihan dari CSFB dan VoLTE, dimana semua sudah berbasis packet switched hanya saja pada panggilan berbasis circuit switched sistem panggilan diubah dari panggilan circuit switched menjadi panggilan packet switched seperti halnya telepon rumah yang menggunakan ATA (Analog Telephone Adapter) untuk mengubahnya menjadi VoIP. Kelebihannya operator hanya mengubungkan antar muka MSC pada jaringan 2G/3G dengan IMS yang menggunakan saluran E1/T1
 
Selain ketiga pendekatan di atas, terdapat alternatif lain yang tidak diinisiasikan oleh operator yaitu , Over-the-top-content servis , menggunakan aplikasi seperti [[skype]] dan google talk untu menyediakan servis telepon bagi LTE. Walupun begitu sekarang dan beberapa masa kedapan, servis telepon masih menjadi pemasukan utama bagi operator mobile. Maka menggantungkan servis telepon LTE sepenuhnya pada OTT, merupakan suatu tindakan yang tidak akan menerima banyak dukungan dari industri telekomunikasi.