Jas Mao: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Berkas Mao_and_Chiang1945.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Daphne Lantier
Baris 1:
[[Berkas:Mao-Anzug.svg|thumb|250px|Jas tunik China ("Zhongshan/Jas Mao")]]
[[Berkas:Sun Yat-sen 2.jpg|thumb|[[Sun Yat-sen]]]]
 
[[Berkas:Mao and Chiang1945.jpg|thumb|right|270px|[[Generalissimo]] [[Chiang Kai-shek]] (depan tengah) dan [[Mao Zedong]] (depan kanan) sedang memakai jas Zhongshan (1945)]]
'''Jas tunik China''' modern merupakan sebuah gaya pakaian tradisional yang dikenal di [[China]] dengan sebutan '''jas Zhongshan''' ({{zh|t=[[wikt:中山裝|中山裝]]|s=[[wikt:中山装|中山装]]|p=Zhōngshān zhuāng}}) (mengambil nama dari [[Sun Yat-sen]]), dan kemudian disebut sebagai '''jas Mao''' (mengambil nama dari [[Mao Zedong]]). Pakaian ini dikenal melalui atasannya yang mirip sebuah jas yang tertutup, dengan empat buah kantung di atasan bagian depan. Jas ini tidak menampakkan kemeja dalaman sama sekali. Kerahnya kecil dan tegak, tidak berlipat.