Stasiun Ciawi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Layanan silang-susul KA di stasiun
Baris 17:
'''Stasiun Ciawi (CAW)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas III/kecil yang terletak [[Ciawi, Tasikmalaya]]. Stasiun ini mempunyai tiga jalur dengan jalur 2 sebagai sepur lurus.
 
Saat ini stasiun ini hanya melayani persilangan ataudan persusulan antarkereta api saja, bukan untuk menaikturunkan penumpang. Persilangan ataudan persusulan yang dilayani secara resmi berdasarkan Gapeka 1 April 2017 adalah:
* [[Kereta api Serayu|KA Serayu]] tujuan [[Stasiun JakartaPasar KotaSenen|Jakarta]] (KA 218/215) bersilang dengan [[Kereta api Argo Wilis|KA Argo KotaWilis]] dantujuan [[Stasiun PurwokertoSurabaya Gubeng|PurwokertoSurabaya]] (KA 6) yang melintas langsung
* [[Kereta api Pasundan|KA Pasundan]] tujuan [[Stasiun Kiaracondong|Bandung]] (KA 179) bersilang dengan [[Kereta api Kahuripan|KA Kahuripan]] tujuan [[Stasiun Blitar|Blitar]] (KA 182) yang melintas langsung
* [[Kereta api Serayu|KA Serayu]] tujuan [[Stasiun Pasar Senen|Jakarta]] (KA 222/219) bersilang dengan [[Kereta api Lodaya|KA Lodaya]] tujuan [[Stasiun Solo Balapan|Solo]] (KA 82) dan juga [[Kereta api Turangga|KA Turangga]] tujuan [[Stasiun Surabaya Gubeng|Surabaya]] (KA 50) yang keduanya melintas langsung
 
<center>