Buraidah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Sepakbola +Sepak bola); perubahan kosmetika
Reindra (bicara | kontrib)
+gambar
Baris 2:
|name = Buraidah
|other_name = بريدة
|image_skyline = Buraidah.jpg
|settlement_type =
|imagesize =
Baris 55:
== Pertanian dan Pasar Tradisional ==
=== Pasar kurma ===
[[Berkas:Date City in Buraidah 8.JPG|jempol|kiri|Pasar [[kurma]] terbuka di Buraidah.]]
Kota Buraidah terletak di tengah-tengah wilayah pertanian yang luas, yang termasuk di wilayah pertanian terbesar yakni 20% dari luas tanah pertanian Arab Saudi. Buraidah merupakan sumber pangan Arab Saudi, karena memiliki ladang luas yang menghasilkan gandum, sayuran dan kurma. Di wilayah ini juga terdapat proyek-proyek terbesar dibidang peternakan unggas dan produksi telur, yang menghasilkan produksi besar yang kemudian didistribusikan ke seluruh kota di Arab Saudi dan negara-negara teluk lainnya. Pasar kurma di Buraidah merupakan pasar yang mendistribusikan produksi pertanian dari Buraidah, penjualan kurma pada akhir Agustus sampai dengan akhir September penjualan kurma meningkat pesat dan terbesar di dunia menurut para ahli dan pengamat. Pasar unta di Buraidah uga merupakan pasar unta terbesar di dunia. Festival Kurma setiap tahunnya diselenggarakan di kota Buraidah, yang penjualannya mencapai 2 Milyar Riyal Arab Saudi - diantaranya 600 Juta Riyal Arab Saudi dikeluarkan pada 55 hari dari 800.000 pengunjung - Produksi ini merupakan 40% dari produksi nasional Arab Saudi.<ref>[http://www.alarabiya.net/articles/2012/09/07/236601.html مهرجان "بريدة" للتمور تتجاوز مبيعاته ملياري ريال
تمثل 40% من الإنتاج المحلي للمملكة]</ref><ref>[http://www.alsharq.net.sa/2012/09/15/489468 مهرجان بريدة للتمور: 800 ألف زائر يضخون 600 مليون في 55 يوما]</ref>