Ibusuri Xiaozhuang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
gambar sudah bebas
Baris 1:
[[Berkas:300px-Imperial Portrait of Empress Xiao Zhuang Wen.jpg|thumb|250px|Ibusuri Xiaozhuang]]
 
'''Ibusuri Xiaozhuang''' ([[Hanzi]]: 孝庄文皇后, [[28 Maret]] [[1613]]-[[27 Januari]] [[1688]]) adalah istri dari [[Huang Taiji]], pendiri [[Dinasti Qing]]. Ia adalah salah satu figur yang berpengaruh pada masa awal berdirinya dinasti itu. Ia menjadi wali atas putranya, [[Kaisar Shunzhi]] dan cucunya, [[Kaisar Kangxi]], yang naik tahta pada usia dini. Kedua kaisar itu dibantunya dalam mengurus pemerintahan hingga dewasa dan menjadi penguasa yang mandiri. Dalam sejarah [[Tiongkok]], Ibusuri Xiaozhuang adalah salah satu tokoh wanita yang dihormati karena kebijaksanaan dan kepiawaiannya dalam politik.