Taman Ritsurin: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
+ Keistimewaan |
||
Baris 21:
== Sejarah ==
Bangunan-bangunan di taman ini berasal dari awal abad ke-17. Pada tahun 1625, [[feodalisme|tuan tanah feodal]] dari [[Takamatsu Domain|Takamatsu]] di [[Provinsi Sanuki]], {{nihongo|[[Ikoma Takatoshi]]|[[:ja:生駒高俊|生駒高俊]]|}}, memulai pembangunan Ritsurin, khususnya pembangunan sebuah taman di sekitar Kolam Selatan memanfaatkan tetumbuhan yang indah dari Gunung Shiun (Gunung Mega Ungu) sebagai latar belakang. Dimulai pada tahun 1642, {{nihongo|[[Matsudaira Yorishige]]|[[:ja:松平頼重|松平頼重]]|}} mengambil alih daerah ini dan melanjutkan pembangunannya. Pekerjaannya diselesaikan oleh Penguasa Kelima Yoritaka pada tahun 1745, setelah 100 tahun perbaikan dan perluasan yang dibuat oleh beberapa penguasa berturur-turut. Setelah pemerintahan baru [[Era Meiji|Meiji]] mengambil alih, taman ini ditetapkan sebagai taman prefektur dan dibuka untuk umum pada tanggal 16 Maret 1875. Pada tahun 1953, taman ini ditetapkan sebagai {{nihongo|[[Monumen di Jepang|Tempat Khusus Berpemandangan Indah]]|日本の特別名勝|Nihon no Tokubetsu Meishō}}.
== Keistimewaan ==
Taman ini mencakup 750.000 meter persegi.<ref>Mansfield. Page 83.</ref>
Di antara keistimwaan taman ini adalah :
* Kikugetsu-tei (Paviliun Mengaut Bulan): Tempat minum teh ini terletak di bagian selatan taman dibangun pada tahun-tahun awal [[periode Edo]] (sekitar tahun 1640).
* Hakomatsu: Dengan hati-hati dibudidayakan [[pohon pinus]] hitam; cabang, ranting, dan jarum mereka dipangkas secara rumit menjadi bentuk dan gambar geometris.
* Kikugetsu-tei
* Hiraiho
* Fuyō-ho
* Wild Duck Hunting Moat
* Sai-ko (Western Lake)
* Nan-ko (Southern Lake)
The many ponds and streams are full of [[koi]] and the pond at the Tea House has benches where visitors may sit and feed the fish from breadsticks purchased at the Tea House.
[[File:Ritsurin gun o pond0006.jpg|thumb|Gun_o Pond]]
<Gallery widths="165px" heights="110px">
File:Ritsurin park04s3200.jpg|Mt. Shiun
File:Ritsurin park17bs3300.jpg|Sai-ko
File:150504 Ritsurin Park Takamatsu Kagawa pref Japan02s3.jpg|Nan-ko
</Gallery>
== Referensi ==
|