Besi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kimia larutan: perbaikan kosmetika
Proses tanur tinggi: perubahan kosmetika
Baris 306:
 
Di dalam tanur, kokas bereaksi dengan oksigen dalam ledakan udara menghasilkan [[karbon monoksida]]:
:2 C<ce>{2C} + O<sub{O2} ->2 2CO</subce> → 2 CO
 
Karbon monoksida yang mereduksi bijih besi (sesuai [[persamaan reaksi]] di bawah, hematite) menjadi lelehan besi, berubah menjadi [[karbon dioksida]] sesuai proses:
:<ce>{Fe2O3} + 3CO -> {2Fe} + 3CO2</ce>
:Fe<sub>2</sub>O<sub>3</sub> + 3 CO → 2 Fe + 3 CO<sub>2</sub>
 
Beberapa besi dalam temperatur tinggi di bagian-bagian tanur yang lebih ''dingin'' bereaksi langsung dengan kokas:
:<ce>{2Fe2O3} + 3C -> {4Fe} + 3CO2</ce>
:2 Fe<sub>2</sub>O<sub>3</sub> + 3 C → 4 Fe + 3 CO<sub>2</sub>
 
Fluks yang berguna untuk melelehkan ketakmurnian dalam bijih biasanya adalah [[Batugamping|batu gamping]] ({{Lang-en|limestone}}) ([[kalsium karbonat]]) dan [[dolomit]] (kalsium-magnesium karbonat). Fluks khusus lainnya digunakan bergantung pada karakteristik bijih. Panas di dalam tungku mengakibatkan fluks batu gamping terdekomposisi menjadi [[kalsium oksida]] (dikenal juga sebagai tawas):
:<ce>{CaCO3} -> {CaO} + CO2</ce>
 
:CaCO<sub>3</sub> → CaO + CO<sub>2</sub>
 
Kemudian kalsium oksida bereaksi dengan silikon dioksida membentuk [[Slag (cairan)|''slag'']].
:<ce>{CaO} + SiO<sub>2</subSiO2 -> → CaSiO<sub>3CaSiO3</subce>
 
Slag meleleh karena panas tanur. Pada dasar tanur, lelehan slag mengapung di atas lelehan besi yang lebih padat, dan tingkap di bagian samping tanur dibuka untuk mengalirkan dan memisahkan besi dengan slag. Besi, ketika telah dingin, disebut besi kasar (''pig iron''), sementara slag dapat digunakan sebagai bahan konstruksi [[Jalan raya|jalan]] atau bahan pengaya tanah yang miskin mineral untuk [[pertanian]].<ref name="Biddle" />