Kairo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 101:
 
Jaringan jalan yang luas menghubungkan Kairo dengan kota dan desa Mesir lainnya. Ada [[jalan lingkar]] baru yang mengelilingi pinggiran kota, dengan pintu keluar yang menjangkau daerah luar Kairo.
 
=== Olahraga ===
Sepak bola adalah olahraga paling populer di Mesir, dan Kairo memiliki sejumlah tim olahraga yang bersaing di liga nasional dan regional. Tim yang paling dikenal adalah [[Al-Ahly S.C.|Al-Ahly]], [[Zamalek SC|Al Zamalek]] dan [[Ismaily SC|Al-Ismaily]]. Pertandingan sepak bola tahunan antara Al-Ahly dan El Zamalek mungkin merupakan acara olahraga paling banyak ditonton di Mesir dan juga wilayah Afrika-Arab. Kedua tim tersebut dikenal sebagai "rival" sepakbola Mesir, dan merupakan juara pertama dan kedua di Afrika dan dunia Arab. Mereka memainkan pertandingan kandang mereka di [[Stadion Internasional Kairo]] atau Stadion Naser, yang merupakan stadion terbesar ke-2 Mesir, yang terbesar di Kairo dan salah satu stadion terbesar di dunia.
 
== Kota kembar ==