Pemuda Pancasila: Perbedaan antara revisi

[revisi terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
Okkisafire (bicara | kontrib)
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 139.195.70.124) dan mengembalikan revisi 12112800 oleh Aldnonymous
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler menghilangkan referensi [ * ]
Baris 1:
| name =Sejarah Pemuda Pancasila
{{Infobox militant organization
Organisasi Pemuda Pancasila dideklarasikan berdirinya pada 28 Oktober 1959 di Jakarta. Adalah Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia (IPKI) yang membidani kelahiran organisasi tersebut. IPKI merupakan sayap politik dari para petinggi militer yang masih aktif dalam kedinasan.
| name = Pemuda Pancasila
Tokoh-tokoh pendirinya adalah A. Yani, A.H. Nasution, Gatot Subroto dan masih banyak lagi. Mereka tidak dapat langsung bermain di kancah politik, karena memang undang-undang melarang militer aktif melakukan kegiatan politik praktis. IPKI dilahirkan guna mengemban tugas mulia yakni melindungi NKRI dari rongrongan bahaya laten komunis yang kala itu dimotori oleh PKI. Setiap gerakan PKI selalu dikontrol dan dibayang-bayangi oleh IPKI. Ketika PKI melakukan manuver politik dengan mendirikan organisasi Pemuda Rakyat, dengan sigap IPKI mendirikan organisasi Pemuda Pancasila pada 28 Oktober 1959.
| native_name = ''Pemuda Pancasila''
| native_name_lang = id
| other_name =
| logo =
| caption =
| dates = 1965-
| leader = [[Japto Soerjosoemarno]]
| motives =
| area = [[Indonesia]]
| ideology = [[Anti-komunisme]]<br>[[Pancasila]]
| crimes = [[Pemancungan]], [[Siksaan]]
| attacks = [[Pembantaian di Indonesia 1965–1966]]<br>[[Konflik sektarian Maluku]]
| status =
| size = 3,000,000 <small>(2012)</small>
| revenue =
| financing =
| url = <!-- {{URL|example.com}} -->
}}
'''Pemuda Pancasila''' adalah sebuah organisasi paramiliter Indonesia yang didirikan oleh Jenderal [[Abdul Haris Nasution]] pada 28 Oktober 1959,<ref>{{cite news|title = Jakarta prominent mass organization and ethnic groups|url = http://www.thejakartapost.com/news/2009/08/28/jakarta-prominent-mass-organization-and-ethnic-groups.html|publisher = [[The Jakarta Post]]|date = 28 August 2009|accessdate = 8 May 2014}}</ref><ref>{{cite book|last=Hefner|first=Robert W.|title=Indonesia: The Great Transition|page=120|url=http://books.google.ca/books?id=uLr2Q_cIESIC&pg=PA120#v=onepage&q&f=false|chapter=Social Legacies and Possible Futures}}</ref> sejak tahun 1981<ref name=Ryter1>[http://graduateinstitute.ch/webdav/site/ccdp/shared/5039/Ryter-youth-gangs-and-otherwise-in-indonesia.pdf Youth Gangs and Otherwise in Indonesia]; RYTER, Loren, University of Michigan; presented at the Global Gangs Workshop, 14-15 May 2009</ref> dipimpin oleh [[Japto Soerjosoemarno]]. Ini dibentuk dari gangster politik semi-resmi (preman) yang mendukung kediktatoran militer [[Orde Baru]] Soeharto. Nama ini mengacu pada ''[[Pancasila]]'', "lima prinsip" resmi dari negara [[Indonesia]]. Pemuda Pancasila memainkan peran penting dalam mendukung kudeta militer Suharto pada tahun 1965: mereka menjadi pasukan kematian bagi tentara Indonesia, menewaskan satu juta atau lebih yang dituduh komunis dan [[Tionghoa-Indonesia]] di seluruh Provinsi [[Sumatera Utara]], seperti yang dijelaskan dalam film dokumenter [[Jagal]] 2012.
 
Sejak awal berdirinya, Pemuda Pancasila tidak pernah sepi dari gerakan untuk menjaga dan melestarikan nilai-nilai Pancasila sebagai dasar negara. Ketika Pancasila dalam ancaman dan hendak dirongrong oleh barisan Pemuda Rakyat beserta kekuatan PKI, dengan sigap kader-kader Pemuda Pancasila tampil sebagai perisai penyelamat.
Dalam film dokumenter tersebut, dinyatakan bahwa organisasi saat ini memiliki tiga juta anggota. Perkiraan keanggotaan nasional dari akhir 1990-an berkisar 4-10.000.000 orang.<ref name=Ryter1/>
 
Sekitar tahun 1965 ketika PKI gencar menelusup di segenap sendi kehidupan masyarakat, kerap berhadapan secara fisik dengan anggota Pemuda Pancasila. Sejarah mencatat beberapa kali terjadi bentrokan fisik yang menewaskan anggota organisasi dari kedua belah pihak. Peristiwa gugurnya kader-kader Pemuda Pancasila itu dicatat sebagai peristiwa heroik yang dijadikan api semangat dalam menegakkan panji-panji organisasi.
Ikrar Pemuda Pancasila :
 
 
1. Bertanah Air satu, Tanah Air Indonesia.
2. Berbangsa Satu, Bangsa Indonesia.
3. Berbahasa Satu, Bahasa Indonesia
4. Berideologi satu, Ideologi Pancasila
 
== Lihat juga ==