Hendra Setiawan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 44:
Pada tahun 2014, Hendra dan Ahsan kembali membuat harum nama bangsa [[Indonesia]]. Ganda putra peringkat satu dunia ini sukses merebut gelar juara All England 2014 nomor Ganda Putra. Di final pasangan ini sukses menekuk ganda Jepang, [[Hiroyuki Endo]] dan [[Kenichi Hayakawa]], dua set langsung 21-19 21-19.
Setelah 4 tahun berpasangan dengan Mohammad Ahsan (2012-2016), per 1 Desember 2016 Hendra Setiawan keluar dari pelatnas.Kemudian ia menjadi pemain profesional dengan berpasangan dengan Tan Boon Heong dari Malaysia.<ref>{{Cite news|url=http://olahraga.kompas.com/read/2016/11/14/14351391/hendra.setiawan.tinggalkan.pelatnas.cipayung|title=Hendra Setiawan Tinggalkan Pelatnas Cipayung - Kompas.com|last=Media|first=Kompas Cyber|newspaper=KOMPAS.com|language=en|access-date=2017-09-18}}</ref> <ref>{{Cite news|url=https://www.jawapos.com/read/2016/12/07/69266/hendra-setiawan-resmi-berpasangan-dengan-pebulu-tangkis-malaysia|title=Hendra Setiawan Resmi Berpasangan dengan Pebulu Tangkis Malaysia|last=JawaPos.com|access-date=2017-09-18}}</ref>
== Catatan Prestasi ==
|