Jalal Talabani: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 26:
}}
 
'''Jalal Talabani''' ({{lang-ku|جەلال تاڵەبانی}} {{transl|ckb|''Celal Tallebanî''}}, {{lang-ar|جلال طالباني}} {{transl|ar|''Jalāl Ṭālabānī''}}; {{lahirmati||12|11|1933}}-3 October 2017) adalah [[Presiden Irak|Presiden ke-6]] [[Irak]] yang menjabat dari tahun 2005 hingga 2014. Ia merupakan politikus terkemuka kaum [[Kurdi]]. Dia adalah presiden non-Arab pertama [[Irak]], meskipun [[Abdul Kareem Qasim]] juga keturunan parsial kaum Kurdi.<ref>{{cite web |url=http://www.chinadaily.com.cn/english/doc/2005-04/08/content_432343.htm |title=Iraq's president appoints Shiite as prime minister |accessdate=08-04-2005 |publisher=chinadaily.com |date=2009-04-21 }}</ref>
 
Talabani adalah pendiri dan sekretaris jenderal utama dari salah satu partai politik [[Kaum Kurdi|Kurdi]], [[Uni Patriotik Kurdistan]] (PUK). Dia adalah seorang anggota terkemuka dari [[Dewan Pemerintahan Irak Sementara]] yang didirikan setelah penggulingan rezim [[Saddam Hussein]] oleh [[Invasi Irak 2003|invasi ke Irak pada 2003]]. Talabani telah menjadi pengacara untuk hak-hak dan demokrasi [[Kaum Kurdi|Kurdi]] di [[Irak]] selama lebih dari 50 tahun.