Park Cho-a: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Anton.t.a (bicara | kontrib)
k Menambahkan tambahan artikel bahwa Choa resmi hengkang dari AOA, kontroversi, dan beberapa kutipan yang jadi referensi/rujukan informasi.
Anton.t.a (bicara | kontrib)
k suntingan kecil
Baris 35:
'''Park Cho-a''' ({{lahirmati||6|3|1990}}), lebih dikenal sebagai '''Choa''', adalah [[penyanyi]], [[aktris]] dan [[idola Korea Selatan]]. Ia paling dikenal sebagai anggota dari [[grup vokal wanita]] [[AOA]], yang memulai debutnya pada tahun 2012 di bawah [[FNC Entertainment]]. Ia juga merupakan pembawa acara dari acara varietas ''[[We Got Married]]'' sejak Maret 2015.
 
Pada tanggal 22 Juni 2017, Choa melalui akun Instagramnya mengatakan bahwa ia telah resmi keluar dari AOA, namun agensi menyangkal hal tersebut.<ref>{{Cite news|url=https://www.kapanlagi.com/showbiz/asian-star/choa-umumkan-keluar-dari-aoa-agensi-berikan-tanggapan-591a87.html|title=ChoA Umumkan Keluar Dari AOA, Agensi Berikan Tanggapan|newspaper=KapanLagi.com|language=en|access-date=2017-10-17}}</ref> Mereka mengkonfirmasi bahwa Choa belum resmi keluar dari AOA dan masih dalam tahap diskusi.<ref>{{Cite news|url=https://kpopchart.net/2017/06/choa-ingin-keluar-dari-aoa-ini-tanggapan-agensi-fnc-entertainment.html|title=Choa Ingin Keluar Dari AOA, Ini Tanggapan Agensi FNC Entertainment|newspaper=Kpop Chart|language=id-ID|access-date=2017-10-17}}</ref> Pada tanggal 30 Juni 2017, agensi secara resmi mengumumkan Choa keluar dari AOA<ref>{{Cite news|url=https://www.teen.co.id/read/5192/agensi-fnc-entertainment-konfirmasi-kepergian-choa-dari-aoa|title=Agensi FNC Entertainment Konfirmasi Kepergian Choa dari AOA|newspaper=teen.co.id|language=id-ID|access-date=2017-10-17}}</ref> setelah beberapa bulan sebelumnya ia absen dari berbagai kegiatan AOA.<ref>{{Cite web|url=http://www.shukanbunshun.com/2017/06/choa-alasan-kenapa-keluar-aoa.html|title=Park Choa Ungkap Alasan Kenapa Keluar dari AOA - Shukan Bunshun|last=Admin|website=www.shukanbunshun.com|language=en-US|access-date=2017-10-17}}</ref><ref>{{Cite news|url=https://celebrity.okezone.com/read/2017/05/16/33/1692348/foto-choa-ungkap-alasannya-absen-dari-kegiatan-aoa|title=FOTO: Choa Ungkap Alasannya Absen dari Kegiatan AOA : Okezone Celebrity|last=Okezone|newspaper=https://celebrity.okezone.com/|language=id-ID|access-date=2017-10-17}}</ref><ref>{{Cite news|url=http://showbiz.liputan6.com/read/2995845/kembali-absen-dari-aoa-choa-siap-dihujat|title=Kembali Absen dari AOA, ChoA Siap Dihujat|last=Liputan6.com|newspaper=liputan6.com|access-date=2017-10-17}}</ref> Keluarnya Choa dari AOA karena ia mengalami depresi dan insomnia,<ref>{{Cite news|url=https://m.teen.co.id/read/5106/choa-resmi-keluar-dari-aoa-ini-alasannya|title=ChoA Resmi Keluar dari AOA, Ini Alasannya!|last=Indonesia|first=Media Bintang|language=id-ID|access-date=2017-10-17}}</ref>, setelah sebelumnya santer rumor bahwa ia tengah menjalin hubungan asmara dengan seorang CEO elektronik di Korea Selatan,<ref>{{Cite web|url=https://news.bbm.com/id/hiburan/kapanlagi/articles/130087|title=News|website=news.bbm.com|access-date=2017-10-17}}</ref> serta dikabarkan hamil.<ref>{{Cite web|url=https://kumparan.com/anissa-maulida/hengkang-dari-aoa-choa-tepis-kabar-dirinya-hamil|title=Hengkang dari AOA, Choa Tepis Kabar Dirinya Hamil|website=kumparan|language=id-ID|access-date=2017-10-17}}</ref>
 
Walaupun begitu, kontraknya bersama [[FNC Entertainment]] tidak berakhir begitu saja. Ia hanya hengkang dari AOA, tidak dari FNC Entertainment. Nama Park Cho-a masih ada di halaman para artis/penyanyi yang dinaungi FNC Entertainment.<ref>{{Cite web|url=https://www.fncent.com/PCA/b/introduce/1752|title=FNC Entertainment|last=www.fncent.com|website=www.fncent.com|language=ko|access-date=2017-10-17}}</ref>
 
Satu bulan setelah dirinya hengkang, Choa terlihat pada acara ''fansign'' sebuah brand olahraga asal Italia, ''Ellesse''.<ref>{{Cite news|url=http://www.koreaboo.com/news/choa-spotted-fansign-officially-leaving-aoa/|title=Choa Spotted At Fansign After Officially Leaving AOA — Koreaboo|date=2017-07-01|newspaper=Koreaboo|language=en-US|access-date=2017-10-17}}</ref>