Bejana Warka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (- diantara, + di antara)
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks semi otomatis (-Sekedar, +Sekadar; -sekedar, +sekadar)
Baris 9:
 
== Hiasan ==
Bejana ini memiliki empat susun deret ukiran. Deret terbawah berisi sebaris ukiran tumbuh-tumbuhan di muara [[Sungai Tigris]] dan [[Sungai Efrat]], seperti gelagah yang tumbuh liar dan biji-bijian yang dibudidayakan manusia. Di atas tumbuh-tumbuhan ini berbaris arak-arakan hewan, seperti lembu dan biri-biri yang ditampilkan sebagaimana terlihat dari samping. Arak-arakan hewan ini berlanjut ke dedet kedua bersama pria-pria telanjang yang membawa pinggan dan pasu berisi sesaji buah-buahan dan biji-bijian. Deret teratas berisi sebuah gambaran penuh, bukan sekedarsekadar suatu pola yang berkelanjutan. Pada deret ini arak-arakan berakhir di lingkungan kuil. [[Inanna]], salah satu dewi utama Mesopotamia dan kelak dikenal dengan nama [[Ishtar]] dalam [[panteon]] dewa-dewi bangsa [[Kekaisaran Akkadia|Akkadia]], berdiri, ditandai dengan dua berkas gelagah di belakangnya. Ia disuguhi persembahan sepinggan buah-buahan dan biji-bijian oleh sesosok manusia telanjang. Sesosok manusia berbusana upacara – agaknya seorang ketua/imam – berdiri di dekatnya sementara arak-arakan mendekat di belakangnya.<ref name=gardner/>
 
== Pencurian dan perbaikan ==