P/2013 P5: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks semi otomatis (-Obyek, +Objek; -obyek, +objek)
Baris 39:
 
== Karakteristik ==
Asteroid tersebut memiliki [[jari-jari]] sekitar 240 meter (790 [[kaki (satuan panjang)|kaki]]). Gambar pertama diambil oleh [[Pan-STARRS]] mengungkapkan objek tersebut mempunyai penampilan yang tidak biasa: Asteroid biasanya tampak dalam bentuk cahaya kecil, tetapi P/2013 P5 diidentifikasi mempunyai bentuk objek yang kabur oleh para astronom.<ref>{{cite journal|title=When is a comet not a comet?|url=http://sci.esa.int/hubble/53140-when-is-a-comet-not-a-comet-heic1320/|publisher=ESA|date=7 November 2013}}</ref> Beberapa ekor diamati oleh teleskop luar angkasa Hubble pada tanggal 10 September 2013, kemudian Hubble kembali mengamati pada tanggal 23 September. Wujud asteroid tersebut telah berubah secara total. Seolah-olah seluruh permukaan tampak telah berputar.<ref>{{cite news|title=Hubble astronomers observe bizarre six-tailed asteroid|url=http://www.spacetelescope.org/news/heic1320/|publisher=Spacetelescope|date=7 November 2013}}</ref> Teleskop luar angkasa Hubble melanjutkan melacak objek tersebut hingga 11 Februari 2014. Karena wujud yang menyerupai komet, asteroid tersebut dinamakan seperti sebuah komet. ObyekObjek tersebut mempunyai [[kemiringan sumbu]] yang rendah dan selalu berada di luar orbit [[Mars]].
 
== Referensi ==
Baris 50:
{{astronomi-stub}}
 
[[Kategori:ObyekObjek astronomi]]
[[Kategori:Asteroid]]