Kabupaten Demak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Banyak
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
Demak adalah sebuah kabupaten di Jawa tengah
 
== Etimologi ==
"Demak" berasal dari kata [[Bahasa Arab]], yaitu "Dhima" yang artinya [[rawa]]. Hal ini mengingat tanah di Demak adalah tanah bekas rawa alias tanah lumpur. Bahkan sampai sekarang jika [[musim hujan]] di daerah Demak sering digenangi [[air]], dan pada [[musim kemarau]] tanahnya banyak yang retak, karena bekas rawa alias [[tanah]] [[lumpur]]. Karena tanah Demak adalah tanah labil, maka jalan raya yang dibangun gampang rusak, oleh karena itu jalan raya di Demak menggunakan [[beton]].