Yeo Hiap Seng: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 28:
 
Nama "Hiap Seng" dalam nama mereknya – 杨 協成 – berarti kesatuan, harmoni, dan kesuksesan. [[Aksara Han]] kuno untuk "hiap" menandakan kesatuan Kristus - ada sebuah salib, bersama dengan "kekuatan" yang diulang tiga kali.<ref>{{cite web|url=https://brandinginasia.com/famous-asian-brands-how-they-got-their-names-part-one/|title=Famous Asian Brands: How They Got Their Names – Part I|publisher=Branding in Asia|author=Catherine Chai|date=23 Okt 2015|accessdate=22 Nov 2017}}</ref>
 
== Korporasi ==
Yeo Hiap Seng menjadi perusahaan berbentuk badan hukum di Singapura pada 20 Desember 1955, dengan nama '''Yeo Hiap Seng Canning and Sauce Factory Private Limited'''. Perusahaan ini kemudian resmi tercatat sebagai perusahaan publik pada 7 November 1968 dan namanya diganti dengan merek sekarang yang lebih pendek, Yeo's.<ref>{{cite web|url=http://www.sinarharian.com.my/bisnes/yeo-s-bermula-dengan-sos-soya-1.540223|title=
Yeo's bermula dengan sos soya|publisher=Sinar Harian|author=|date=12 Juli 2016|accessdate=22 Nov 2017}}</ref>
 
==Referensi==