Abel Tasman: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
|||
Baris 1:
[[Berkas:AbelTasman.jpg|
'''Abel Janszoon Tasman''' (lahir di Lutjegast, [[Groningen]] pada tahun [[1603]] – meninggal di [[Batavia]], [[10 Oktober]] [[1659]]) adalah [[penjelajah]] dan [[pedagang]] berkebangsaan [[Belanda]] yang terkenal dengan perjalanannya pada [[1642]] dan [[1644]] untuk [[Vereenigde Oostindische Compagnie]] (VOC). Ia adalah orang [[Eropa]] pertama yang diketahui mencapai kepulauan [[Tanah Van Diemen]] (sekarang [[Tasmania]]) dan [[Selandia Baru]] serta melihat kepulauan [[Fiji]] pada tahun [[1643]]. Ia dan awak kapalnya berhasil memetakan cukup banyak bagian [[Australia]], Selandia Baru, dan [[Kepulauan Pasifik]] yang mereka temui. Abel Tasman menghabiskan sisa hidupnya sebagai [[tuan tanah]] di [[Batavia]] dan meninggal di sana.
|