Jin (celana): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mangkubudi (bicara | kontrib)
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Jeans.jpg|thumbjmpl|rightka|200px|Celana jins]]
'''Jins''' (atau ''jengki'' pada tahun [[1950-an]]) adalah sejenis [[celana]] yang dibuat dari bahan yang keras dan kuat yang disebut [[denim]]. Jins sering dikenakan sebagai pakaian kerja. Terkadang kata :jins" diindikasikan untuk model jins biru yang diciptakan ileh Jacob W. Davis. Jins diperkenalkan di [[Amerika Serikat]] oleh [[Levi Strauss]] pada tahun [[1872]]. Pada akhir 1800-an, jins dikenakan oleh buruh tambang dan saat itu bahan yang digunakan adalah berasal dari kain terpal.
 
Baris 7:
 
== Sejarah ==
Awalnya, kain jins muncul di kota Genoa, Italia dan kota Nimes di Perancis.Gênes adalah bahasa Perancis dari Genoa yang dipercayai menjadi awal kata "jins". Di Nîmes tukang-tukang tenun mencoba menciptakan kain kepar yang sama yang akhirnya disebut denim dari kata ''de Nîmes'' (berarti dari Nîmes).
 
== Referensi ==