Shengnü: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Baris 28:
 
Antara 2008 dan 2012, sosiolog Sandy To, saat di [[University of Cambridge]], memakai kajian 'metode teori menurun; di Tiongkok terkait topik tersebut.<ref name="UOC" /> Riset To berfokus pada "pilihan mitra rumah tangga" oleh wanita profesional Tiongkok dalam bentuk [[tipologi psikologi|tipologi]] dari empat "strategi pilihan mitra" yang berbeda.<ref name="UOC" /> Temuan utama dari kajian tersebut menemukan bahwa kepercayaan masyarakat bahwa wanita lajang dan berpendidikan tinggi yang masih belum menikah, atau tak ingin mengambil peran tradisional dalam pernikahan, karena niat sendiri berseberangan dengan mereka yang umumnya berniat untuk menikah dan tantangan utama mereka ada;lah sikap patriarkhal tradisional.<ref name="UOC" /> Kajian tersebut juga menekankan bahwa di negara-negara Asia lainnya seperti [[Jepang]], [[Singapura]], [[Korea Selatan]], dan [[Taiwan]], dimana wanita meraih pendidikan tinggi, yang secara bersamaan, rata-rata usia pernikahan di kalangan mereka berjumlah lebih tinggi.<ref>{{cite news|url=http://news.cn.yahoo.com/ypen/20130307/1644257.html|title=港大博士发表论文 称甲男配乙女观念催生剩女_雅虎资讯|last=者 俞陶然|author2=邬思蓓|date=7 March 2013|work=[[Yahoo! News]]|accessdate=23 April 2013|location=Beijing}}</ref> ''[[People's Daily]]'' dari Tiongkok mengutip sebuah servei [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]] tahun 2012 yang menemukan 74 persen wanita di [[Britania Raya]] dan 70 persen wanita di Jepang adalah lajang antara usia 25 dan 29 tahun.<ref name="PD" /> ''[[The China Daily]]'' menerbitkan sebuah artikel yang mengutip angka dari Data Pernikahan Dunia Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 2012 yang mengabarkan 38% wanita di Amerika Serikat, dan lebih dari 50% wanita di Inggris masih belum menikah pada usia 30an tahun.<ref name="UCDM" />
 
===Media===
[[Berkas:Willyoumarrymeandmyfamily.jpg|thumb|190px|Poster internasional untuk ''[[Will You Marry Me and My Family]]'', sebuah serial televisi komedi/drama urban Tiongkok tahun 2010 yang mengisahkan seorang wanita karir pada usia tiga puluhan tahunnya yang keluarganya benar-benar mencarikan pasangan yang cocok untuknya.]]
Media Tiongkok telah mengkapitalisasikan materi subyek tersebut dengan acara-acara televisi, video-[[video viral]], surat-surat kabar dan artikel-artikel majalah, dan [[pundit]]-pundit yang sangat mengkritik wanita yang "menunggu seorang pria dengan rumah besar atau mobil mewah".<ref name="ATL" /> Serial komedi televisi ''[[Will You Marry Me and My Family]]'', yang tayang perdana di [[CCTV-8]], mengisahkan tentang konsep utama sheng nu tentang sebuah keluarga yang mencari pasangan cocok dari karakter utama yang telah berusia 30an tahun.<ref>[http://ent.qq.com/a/20100407/000704.htm 大女当看《大女当嫁》 "大女"称谓取代剩女_娱乐_腾讯网]. Ent.qq.com (2011年09月05日). Retrieved on 2011年10月25日.</ref> Serial ''Old Women Should Get Married'' dan ''[[You Are the One (serial TV Singapura)|You Are the One]]'' ([[MediaCorp Channel 8]]) diakreditasikan dengan istilah-istilah yang disematkan seperti "ekonomi shengnu" dan juga mengirimkan subyek tersebut ke dalam pembiusan dan obsesi masyarakat.<ref name="UCDM" /> ''[[If You Are the One (acara permainan)|If You Are the One]]'' ([[Jiangsu Broadcasting Corporation|Jiangsu Satellite Television]]) adalah sebuah [[acara permainan]] Tiongkok populer, yang berdasarkan pada ''[[Taken Out]]'', yang dikenal karena "obsesi nasional" terhadap sheng nu.<ref name="TCD3" /> The show between 2010-2013 was China's most viewed game show.<ref>{{cite news|url=http://www.globaltimes.cn/content/789494.shtml#.UxhA3PmSySo|title=If you are the foreign one|publisher=''[[Global Times]]''|author=Wang Fei|date=18 June 2013|accessdate=2015-03-12}}</ref>
 
Dalam membalas sebuah video musik populer berjudul "No Car, No House" tentang para lajang Tiongkok berkerah biru, video musik lainnya yang berjudul "No House, No Car" dibuat oleh sekelompok wanita dan diunggah pada Hari Wanita Internasional.<ref name="UCDM" /> Video tersebut ditonton lebih dari 1.5 juta kali pada dua hari pertama di situs video Tiongkok [[Youku]].<ref name="UCDM" /> Kepentingan komersial lainnya memberi kemajuan dari keadaan tersebut seperti peningkatan populeritas "pacar untuk undangan".<ref name="BBCR">{{cite news|url=http://www.bbc.co.uk/news/world-asia-china-21192131|title=Boyfriends for hire to beat China's wedding pressure|last=Hatton|first=Celia|date=6 February 2013|work=[[BBC News]]|accessdate=29 March 2013|location=Beijing}}</ref> Konsep tersebut telah diangkat ke sebuah serial drama televisi populer berjudul ''Renting a Girlfriend for Home Reunion''.<ref name="BBCR" />
 
Topik tersebut juga telah menjadi subyek karya-karya sastra. Novel berpenjualan terbaik karya pengarang Hong Kong [[Amy Cheung (penulis)|Amy Cheung]] ''Hummingbirds Fly Backwards'' (三个A Cup的女人) mengisahkan penyudutan tiga wanita lajang yang mencapai usia 30 tahun.<ref>{{cite web|url=http://www.womenofchina.cn/womenofchina/html1/publications/books/17/2896-1.htm|title=I Used to Have You in My Life|publisher=Xinhua, translated and edited by All-China Women's Federation|date=14 May 2014|accessdate=9 October 2016}}</ref>
 
== Referensi ==