Kapel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Oursana (bicara | kontrib)
+-La Cappella degli Scrovegni.JPG
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Scotch College Melbourne chapel 1.jpg|thumbjmpl|rightka|200px|Littlejohn Memorial Chapel, sebuah kapel perguruan tinggi di Scotch College, [[Melbourne]], [[Australia]].]]
'''Kapel''' ({{lang-en|Chapel}}) adalah sebuah bangunan yang digunakan sebagai tempat untuk persekutuan dan [[ibadah]] bagi orang [[Kristen]]. Bangunan kapel mungkin saja dibangun melekat pada lembaga lainnya, seperti [[gereja]] besar, [[perguruan tinggi]], [[rumah sakit]], [[istana]], [[penjara]], atau [[pemakaman]]; atau mungkin juga berdiri sama sekali terpisah dari bangunan lainnya, kadang-kadang dengan areal tanahnya sendiri.<ref> http://www.newadvent.org/cathen/03574b.htm Catholic Encyclopedia </ref> Sampai dengan masa [[Reformasi Protestan]], sebuah kapel adalah lokasi tempat ibadah sekunder yang bukan merupakan tanggung jawab utama dari [[pastor]] [[paroki]] setempat, atau bisa juga merupakan milik individual atau lembaga tertentu. Mayoritas gereja-gereja berukuran besar memiliki satu atau lebih [[altar]] sekunder, yang bilamana menempati ruang yang terpisah, sering juga disebut sebagai kapel.
 
== Kapel-kapel terkenal ==
[[Berkas:RiffelalpChapel.jpg|thumbjmpl|200px|rightka|Sebuah kapel gunung dekat [[Zermatt]] di pegunungan [[Swiss Alps]].]]
[[Berkas:La Cappella degli Scrovegni.JPG|thumbjmpl|200px|rightka|Cappella degli Scrovegni di [[Padua]], [[Italia]].]]
[[Berkas:Little chapel, Guernsey (1993).jpg|thumbjmpl|200px|rightka|"[[Little Chapel|The Little Chapel]]" di [[Guernsey]].]]
[[Berkas:Greifensee ZH - Gallus-Kapelle IMG 2437.jpg|thumbjmpl|rightka|200px|''Gallus-Kapelle'' di Greifensee ZH ([[Swiss]]), Balai kota ada di sebelah kiri.]]
[[Berkas:Chapel of the Blessed sacrament, Chih Cathedral.jpg|thumbjmpl|200px|rightka|Bagian dalam kapel barok (''baroque chapel'') di "Cathedral of Chihuahua", [[Meksiko]]]]
{| class="wikitable" style="margin:1ex 0 1ex 1ex"
! Kapel !! Tahun !! Lokasi<br />