Takdir Nyata: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:American progress.JPG|jempoljmpl|300px|Lukisan ini (kira-kira tahun 1872), karya [[John Gast (pelukis)|John Gast]], disebut ''American Progress'', merupakan duta alegoris modernisasi Barat Baru. Di sini [[Columbia (nama)|Columbia]], personifikasi Amerika Serikat, memandu peradaban ke arah barat dan diikuti oleh penduduk Amerika, membentangkan kawat telegraf ketika ia melintasi barat Amerika; dia pun memegang buku sekolah. Tingkat kegiatan ekonomi yang berbeda-beda di antara para pelopor disorot, khususnya, moda transportasi yang berubah.]]
 
'''''Manifest Destiny''''' adalah keyakinan kuat orang Amerika pada abad ke-19 bahwa [[Amerika Serikat]] ditakdirkan untuk meluas melintasi benua. Konsep ini terlahir sebagai "Arah misi untuk menebus Dunia Lama dengan teladan yang tinggi ... yang dibangkitkan oleh potensialitas dunia baru untuk membangun surga baru"<ref>{{Harvnb|Merk|1963|page=3}}</ref> Frasa ini berarti ada banyak hal yang berbeda-beda dalam banyak rakyat yang berbeda-beda. Persatuan definisi yang ada berujung pada "perluasan, telah dirancang oleh Surga".<ref>{{Harvnb|Merk|1963|page=24}}</ref> Para politisi dari pertengahan abad ke-19 menggunakan frasa ini untuk menjelaskan keperluan akan perluasan, jauh melampaui Teritorial Louisiana.