Parkir valet: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 120.188.80.67 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 124.153.32.108
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{orphan|date=Maret 2010}}
 
[[Berkas:Valetparking1.jpg|thumbjmpl|Fasilitas parkir valet di depan restoran Bebek Bengil di [[Bali]]]]'''Parkir valet''' adalah kegiatan untuk memarkirkan [[kendaraan]] oleh petugas valet, sehingga tidak perlu lagi untuk pemilik kendaraan mencari tempat [[parkir]] yang luang tetapi sudah dilakukan oleh petugas valet parkir. Untuk itu pemilik/pengemudi kendaraan turun dari [[mobil]] di depan lobi pusat perbelanjaan, supermarket, [[hotel]], [[restoran]], [[kantor]] dan menyerahkan mobil kepada petugas yang kemudian memarkirkan kendaraan. Pada saat selesai aktivitas di gedung yang bersangkutan pemilik tinggal menyerahkan kupon tanda terima mobil kepada petugas yang kemudian mengambil kendaraannya.
 
== Biaya penggunaan valet ==